Rusma Yul Anwar Dicopot, Gerindra: Kita Tak Butuh Pengkhianat dan Tak Tahu Berterimakasih

Rabu, 22 Maret 2023 - 12:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat Rusma Yul Anwar

Bupati Pesisir Selatan, Sumatera Barat Rusma Yul Anwar

Bandasapuluah.com – Rusma Yul Anwar dicopot dari jabatannya sebagai Ketua DPC Partai Gerindra Pesisir Selatan, Sumatera Barat.

Sekretaris DPD Partai Gerindra Sumatera Barat Evi Yandri Rajo Budiman membeberkan alasan pencopotan tersebut.

Evi Yandri mengatakan, Rusma Yul Anwar diketahui memiliki kartu tanda anggota (KTA) partai politik selain Partai Gerindra. Padahal, Rusma masih menjabat sebagai ketua DPC Partai Gerindra Pessel.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sikap pria yang akrab disapa An itu, membuat Gerindra memutuskan untuk mencopotnya dari Partai Gerindra.

Baca Juga :  Restu Semesta untuk Hendrajoni-Risnaldi, Hujan Berhenti Jelang Pendaftaran ke KPU Pessel

“KTA Gerindra dia punya, KTA partai lain dia punya juga, itu kan main dua kaki. Disatu sisi dia itu masih ketua DPC Gerindra Pessel,” kata Evi

“Partai Gerindra tidak membutuhkan kader-kader yang tidak loyal dan tidak militan,” sambungnya.

Politisi Partai Gerindra itu menyebut, Rusma Yul Anwar sendiri pernah diusung dan dibesarkan oleh Partai Gerindra menjadi wakil bupati dan bupati di Pesisir Selatan.

Baca Juga :  Mahasiswa Pesisir Selatan Turun ke Jalan Galang Dana Bantu Korban Banjir Lengayang

“Orang yang tidak loyal dan tidak tahu berterimakasih itu,” ucapnya.

Klik untuk melanjutkan membaca halaman selanjutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru