Kaya Akan Pesan Moral, Pemko Padang Apresiasi Film Surga Untuk Mama

Minggu, 31 Juli 2022 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah Kota (Pemko) Padang mengapresiasi film Surga Untuk Mama yang kaya akan pesan moral

Pemerintah Kota (Pemko) Padang mengapresiasi film Surga Untuk Mama yang kaya akan pesan moral

Keinginan anak berusia 10 tahun tersebut berasal dari amanat dan petuah ayahnya sebelum meninggal dunia.

Berbagai tantangan pun dilewati Zakira dari waktu ke waktu, hari ke hari hingga akhirnya sampailah di masa cita-cita gadis cantik itu benar terwujud.

Berbagai konflik dan drama melengkapi komplitnya film ini. Demikian inti dari cerita singkat film tersebut.

“Atas nama Pemerintah Kota Padang, kita mengapresiasi film yang kaya akan makna dan pesan moral ini. Khususnya berkaitan tentang pengabdian dan ketauladanan seorang anak kepada orang tuanya dan juga sebaliknya. Selain itu juga kegigihan seorang anak dalam mewujudkan cita-citanya yang sangat mulia,” tutur Sekda.

Baca Juga :  Pemotor Penabrak Polisi di Pariaman Dijerat Pasal Penganiayaan Berat

Lebih lanjut Sekdako Andree menilai film Surga Untuk Mama sangat layak untuk ditonton siapa saja.

“Semoga masyarakat mendapatkan inspirasi dan hikmah dari film tersebut. Mudah-mudahan film ini ikut mengangkat nama Ranah Minang di dalam dunia perfilm-an di Tanah Air, kalau bisa gaungnya sampai ke luar negeri,” ucapnya mendoakan.

Baca Juga :  Perantau Harap HUT Pessel Ke-75 jadi Momentum Membangun Moral Masyarakat

Pada saat yang sama Sutradara film Surga Untuk Mama, Ardisyahid menyebutkan, film yang digarapnya tersebut sejak relis hingga saat ini bisa ditonton di bioskop CGV di seluruh Indonesia.

“Alhamdulillah kita bersyukur film ini sudah lulus sensor dan mendapatkan respon positif dari masyarakat Ranah Minang,” ungkapnya.

Klik untuk melanjutkan membaca halaman selanjutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Berita Terbaru

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Data

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Senin, 17 Mar 2025 - 07:14 WIB

error: Content is protected !!