Bayar Pajak dan Retribusi di Pessel Kini Bisa dengan E-Channel Bank Nagari

Senin, 4 Juli 2022 - 09:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Pembayaran pajak dan retribusi daerah di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat saat ini sudah bisa melalui E-Channel Bank Nagari.

Pasalnya, Pemerintah Kabupaten Pesisir Selatan telah menandatangani perjanjian kerjasama dengan Bank Nagari Cabang Painan di halaman kantor bupati setempat saat apel gabungan, Senin (4/7).

Perjanjian kerjasama ditandatangani oleh Kepala BPKAD Pessel Hellen Hasmeita Sari dan Pimpinan Cabang Bank Nagari Painan Helfiyanrika.

Penandatanganan kerjasama tersebut turut disaksikan oleh Bupati Pessel Rusma Yul Anwar dan Sekdakab Pessel Mawardi Roska. Acara tersebut juga turut dihadiri oleh Pemimpin Divisi Dana & Treasury Bank Nagari Roni Edrian.

Pinca Bank Nagari Painan Helfiyanrika mengatakan, saat ini pembayaran pajak daerah dan restribusi sudah bisa dilakukan secara online melakui E-Channel Bank Nagari.

Baca Juga :  Video Viral Tumpukan Bantuan Bermerk BNPB Memicu Kontroversi di Pesisir Selatan

” Pembayaran pajak dan retribusi bisa melalui E-Channel Bank Nagari seperti Mobile Banking dan NCM (Nagari Cash Management),” jelasnya

“Kita terus berkomitmen untuk mempermudah nasabah dalam pembayaran pajak,” terang Helfiyanrika.

Selain itu, dengan pemungutan pajak melalui E-Channel Bank Nagari juga dapat mengurangi kebocoran dalam pemungutan pajak.

“Manfaat lainnya adalah dapat mengurangi terjadinya kebocoran dalam pemungutan pajak,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan
Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan
Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari
Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf
Mutasi Bergulir di Polres Pessel: Sejumlah Pejabat Diganti, Ini Daftarnya
BMKG Keluarkan Peringatan Dini: Hujan Lebat Diprediksi Guyur Pesisir Selatan hingga Pukul 10 Malam

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Minggu, 13 April 2025 - 12:10 WIB

Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Kamis, 10 April 2025 - 23:38 WIB

Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan

Rabu, 9 April 2025 - 21:17 WIB

Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari

Selasa, 8 April 2025 - 13:04 WIB

Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf

Berita Terbaru

error: Content is protected !!