IMPPS UIN Imam Bonjol Padang Gelar Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan

Jumat, 17 Juni 2022 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Ikatan Mahasiswa Pelajar Pesisir Selatan (IMPPS) UIN Imam Bonjol Padang menggelar sosialisasi empat pilar kebangsaan di Kampus II UIN Imam Bonjol Padang, Jumat (17/6).

Kegiatan tersebut terselenggara berkat kerja sama MPR RI dengan organisasi tersebut. Adapun sebagai pemateri ialah anggota DPD/MPR RI dapil Sumbar Alirman Sori.

Ketua Umum IMPPS UIN Imam Bonjol Padang Pahmi Darwis mengucapkan terimakasih kepada MPR RI khususnya kepada Alirman Sori yang telah mempercayakan IMPPS UIN Imam Bonjol Padang untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut.

“Terimakasih kepada Bapak Alirman Sori yang mempercayakan kepada kami untuk menyelenggarakan kegiatan ini, serta kepada semua teman-teman yang telah berkenan hadir di acara ini,” kata Pahmi dalam sambutannya.

Pahmi menilai, sosialisasi empat pilar kebangsaan sangat dibutuhkan bagi mahasiswa dalam menghadapi tantangan yang mengancam keutuhan bangsa dan negara. Baik itu ancaman yang berasal dari dalam maupun luar negeri.

Baca Juga :  Terpilih Secara Aklamasi, OSO Kembali Pimpin Gebu Minang

“Kegiatan ini sangat dibutuhkan mahasiswa sebagai bentuk upaya dalam merawat persatuan dan kesatuan bangsa,” jelasnya.

Ditengah ancaman tersebut, Pahmi berharap, mahasiswa mampu menjadi garda terdepan dalam menangkis segala sesuatu yang dapat merusak persatuan dan kesatuan sebagai sebuah bangsa dan negara.

Berita Terkait

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024
Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran
Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera
Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus
Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau
Bukannya Rajin Ibadah di Bulan Ramadan, 6 Pria di Pesisir Selatan ini Malah Asyik Berjudi
Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru
Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 11 April 2024 - 10:19 WIB

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024

Selasa, 9 April 2024 - 22:09 WIB

Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran

Selasa, 9 April 2024 - 21:48 WIB

Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera

Kamis, 4 April 2024 - 11:04 WIB

Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus

Rabu, 3 April 2024 - 03:54 WIB

Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau

Senin, 1 April 2024 - 16:59 WIB

Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru

Senin, 1 April 2024 - 12:08 WIB

Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:01 WIB

Safari Ramadhan Ke Ranah Lengayang Tercinta, Zarfi Deson Sosialisasikan Perubahan Nama Ikwal jadi PKPWL

Berita Terbaru