Tumbangkan Petahana, Teguh Dehalsa dan Fajri Sanjaya jadi Anggota DPRD Pessel Termuda

Selasa, 11 Juni 2024 - 23:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Teguh Dehalsa dan Fajri Sanjaya

Teguh Dehalsa dan Fajri Sanjaya

BANDASAPULUAH.COM – Pemilihan Umum Legislatif 2024 memberikan kejutan besar di Pesisir Selatan.

Teguh Dehalsa dan Fajri Sanjaya mengukir sejarah sebagai anggota DPRD Pessel 2024-2029 terpilih dengan usia termuda.

Keduanya berhasil mengalahkan dominasi petahana, menambahkan warna baru dalam perhelatan politik lokal.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. Teguh Dehalsa

Teguh Dehalsa lahir di Sago, Kecamatan IV Jurai, Pesisir Selatan, pada tanggal 13 Desember 1994. Di usia 29 tahun ini, ia mampu menaklukkan petahana, Al Ermon dalam pertarungan sengit di Pemilu 2024

Baca Juga :  Profil Singkat Zulpan Apriyanto, Anggota DPRD Pessel Terpilih Periode 2024-2029

Dengan raihan suara sebanyak 1.466, Teguh berhasil unggul tipis 9 suara dari Al Ermon. Meskipun mendapat nomor urut delapan, Teguh membuktikan bahwa nomor urut bukanlah segalanya.

Berkat dedikasi dan dukungan masyarakat, Teguh mewujudkan impian untuk menjadi 1 dari 8 wakil rakyat Dapil Pesisir Selatan 1, yang meliputi Kecamatan IV Jurai dan Batangkapas.

Baca Juga :  TBS Kelapa Sawit Kebun Swadaya Harganya Selalu Dibawah Pasar, 6 Anggota DPRD Pessel Usul Pembentukan Pansus

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Komunitas Seniman dan Budayawan Siap Terbangkan Jawa Barat Bersama Pasangan ASIH
Cagub Jabar Ahmad Syaikhu Hibur dan Serap Aspirasi Komunitas Disabilitas
Semakin Solid, Dukungan Berbagai Komunitas di Bandung Mengalir untuk Pasangan ASIH
Pertemuan Rutin Dewan Pakar PKS: Refleksi dan Harapan Menuju Indonesia Lebih Baik
Deklarasi Dukungan, GASAK Harap Jawa Barat Dipimpin Ahmad Syaikhu
Pekerja Migran Sukabumi dan Cianjur Deklarasi Dukung ASIH di Pilgub Jabar 2024
Hadir Diantara Ribuan Peserta Senam PKS, RIDO Akan Traktir Warga Jakarta ‘Ketupat dan Semur’
RK-Suswono Paparkan 4 Solusi Inovatif untuk Tata Kota dan Pemukiman Jakarta dalam Debat Pilkada

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 20:26 WIB

Komunitas Seniman dan Budayawan Siap Terbangkan Jawa Barat Bersama Pasangan ASIH

Rabu, 20 November 2024 - 19:13 WIB

Cagub Jabar Ahmad Syaikhu Hibur dan Serap Aspirasi Komunitas Disabilitas

Rabu, 20 November 2024 - 11:41 WIB

Semakin Solid, Dukungan Berbagai Komunitas di Bandung Mengalir untuk Pasangan ASIH

Rabu, 20 November 2024 - 11:38 WIB

Pertemuan Rutin Dewan Pakar PKS: Refleksi dan Harapan Menuju Indonesia Lebih Baik

Senin, 18 November 2024 - 22:40 WIB

Deklarasi Dukungan, GASAK Harap Jawa Barat Dipimpin Ahmad Syaikhu

Berita Terbaru