Alasan Rizky Billar Memilih Lesty Menjadi Calon Istri : Dia Menjadikan Saya Seperti Raja

Kamis, 3 Juni 2021 - 07:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan Rizky Billar dan Lesti Kejora akan melangsungkan pernikahan beberapa bulan lagi.
Sebelum itu, keduanya akan menggelar lamaran yang diadakan pada Minggu (13/6/2021), mendatang.

Dalam unggahan video cumicumi.com, Rizky Billar mengungkapkan keinginannya untuk menikah muda.
Ia menuturkan sudah sejak umur 17 tahun ada keinginan untuk menyempurnakan agamanya.

Akan tetapi semakin bertambah umur, Rizky Billar berpikir belum memiliki materi yang cukup.

Baca Juga :  Netizen Menolak Kedatangan Rizky DA Di Pernikahan Lesti dan Rizky Billar

“Iya sebenarnya dari dulu saya memang pengin nikah muda dari umur 21.”
“Cuma memang saat itu saya lebih berpikir realistis, dari umur 17 pengin nikah 21,” kata Rizky Billar.

Hingga akhirnya di umurnya yang ke-25 tahun, kini ia sudah mendapatkan apa yang diinginkan.

Kemudian dalam kesempatan itu, ia mengungkapkan alasannya memilih Lesti sebagai calon istri.
Rizky Billar menyebut, pedangdut 21 tahun itu dapat melengkapi kekurangan dirinya.

Baca Juga :  Rizky Billar Ungkap Alasan Memilih Tanggal 13 Juni Sebagai Hari Lamaran

Tak sampai di situ, Lesti juga bisa menjadikannya seorang raja dalam hubungan mereka.
“Saya merasa ini anak bisa melengkapi apa yang kurang dalam diri saya.”
“Bisa menjadikan saya sosok raja dan sosok yang saya butuhkan dan inginkan,” terang Rizky Billar.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe
Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief
Lirik Lagu Minang Kasiak Tujuah Muaro – Zalmon
Lirik Lagu Minang Diseso Cinto
Lirik Lagu Minang Dek Bansaik Mangko Tabuang
Lirik Lagu Minang Samo Samo Carai – Siril Asmara feat Cici
Aliando Syarief dan Aisyah Aqilah Hadir dalam Romansa Mencekam di WeTV Original Cinta Mati
Luna Maya Tidak Boleh Nikah Lagi Kalau Ingin Dapat Harta Warisan

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:56 WIB

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:16 WIB

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:26 WIB

Lirik Lagu Minang Kasiak Tujuah Muaro – Zalmon

Rabu, 5 Maret 2025 - 17:32 WIB

Lirik Lagu Minang Diseso Cinto

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:41 WIB

Lirik Lagu Minang Dek Bansaik Mangko Tabuang

Berita Terbaru

error: Content is protected !!