Heboh Wanita Diarak ke Laut hingga Ditelanjangi Warga di Pessel, Korban Akhirnya Buka Suara

Rabu, 12 April 2023 - 21:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan layar video yang memperlihatkan seorang perempuan yang diduga pemandu karaoke di Pesisir Selatan diarak ke laut dan nyaris ditelanjangi oleh beberapa orang warga

Tangkapan layar video yang memperlihatkan seorang perempuan yang diduga pemandu karaoke di Pesisir Selatan diarak ke laut dan nyaris ditelanjangi oleh beberapa orang warga

Tak lama, setelah ke dua wanita itu ditelanjangi di tengah hempasan ombak, pemuda dan masyarakat membawanya ke dalam kafe. Ia mencoba menutupi tubuhnya dengan baju yang kuyup dan kain gorden kafe.

“Kemudian, baru datang polisi dan membawa kami, barulah kami aman,” katanya.

Baca Juga :  Daftar Lengkap Nagari dan Kampung di Kecamatan Bayang

Perilaku semena-mena masyarakat yang bertindak secara tidak manusiawi menghancurkan perasaannya. Ia pun mengutuk perbuatan tidak manusiawi tersebut.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya meminta pihak kepolisian untuk mengusut tuntas kejadian tersebut. P berharap polisi dapat bertindak cepat untuk menangkap pelaku dan memberikan hukuman seadil-adilnya.

Baca Juga :  Baru 114 Penduduk Pessel yang Miliki Identitas Digital, Disdukcapil Intensifkan Sosialisasi

“Saya dan keluarga, harapannya cuma satu. Meminta keadilan yang setimpal untuk pelaku,” harapnya.

Berita Terkait

Dana CSR Aqua Solok Dinilai Bermanfaat bagi Masyarakat
Zarfi Deson Ajak Ormas Sukseskan Pemilu: Mari Tangkal Hoax dan Tolak Politik Uang
Buka Kejurda Dayung, Zarfi Deson Harap Ekonomi Masyarakat Meningkat
Yuk Ramaikan TPI Kambang, Ada Kejuaraan Dayung Antar Klub se-Pessel Selama Dua Hari
Gubernur Sumbar Resmi Buka MTQ XL-2023 Tingkat Sumbar di Solok Selatan
Jelang Nataru, Polda Sumbar Imbau Masyarakat Waspadai Peredaran Uang Palsu
Kembali Raih IGA Award, Padang Panjang Dinobatkan sebagai Kota Sangat Inovatif
Hari Jadi Kota Padang Panjang ke-233, Disporapar dan Pokdarwis Gelar Festival Batu Limo #2
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 Desember 2023 - 10:04 WIB

Dana CSR Aqua Solok Dinilai Bermanfaat bagi Masyarakat

Rabu, 20 Desember 2023 - 09:45 WIB

Zarfi Deson Ajak Ormas Sukseskan Pemilu: Mari Tangkal Hoax dan Tolak Politik Uang

Sabtu, 16 Desember 2023 - 13:18 WIB

Buka Kejurda Dayung, Zarfi Deson Harap Ekonomi Masyarakat Meningkat

Sabtu, 16 Desember 2023 - 07:31 WIB

Yuk Ramaikan TPI Kambang, Ada Kejuaraan Dayung Antar Klub se-Pessel Selama Dua Hari

Rabu, 13 Desember 2023 - 16:19 WIB

Gubernur Sumbar Resmi Buka MTQ XL-2023 Tingkat Sumbar di Solok Selatan

Rabu, 13 Desember 2023 - 16:06 WIB

Jelang Nataru, Polda Sumbar Imbau Masyarakat Waspadai Peredaran Uang Palsu

Rabu, 13 Desember 2023 - 10:21 WIB

Kembali Raih IGA Award, Padang Panjang Dinobatkan sebagai Kota Sangat Inovatif

Selasa, 12 Desember 2023 - 16:32 WIB

Hari Jadi Kota Padang Panjang ke-233, Disporapar dan Pokdarwis Gelar Festival Batu Limo #2

Berita Terbaru