Jaga Ketertiban Umum, Satpol PP Padang Bersama SK4 Intenskan Patroli dan Pengawasan Pelanggaran Perda

Rabu, 29 November 2023 - 08:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

#image_title

#image_title

Bandasapuluah.com – Kasat Pol PP Kota Padang Chandra Eka Putra kembali meningkatkan peran Tim SK4 untuk mencegah terjadinya Ganguan Trantibum di Kota Padang, Selasa (28/11/23).

Hal itu dilakukan untuk menjawab keresahan masyarakat Kota Padang terkait kegiatan muda-mudi yang bisa memicu terjadinya ganguan trantibum di kawasan Khatib Sulaiman Kota Padang.

Selain duduk-duduk berduaan hingga larut malam, di kawasan tersebut juga kerap dijadikan arena balap liar dan membuat masyarakat sekitar menjadi resah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat dihubungi media, Chandra mengatakan, kegiatan tersebut di komandoi langsung Patria Aprialdi Kepala Seksi Perlindungan Masyarakat Satpol PP, titik fokus pengawasan di lokasi-lokasi yang rawan terjadinya ganguan trantibum, seperti Kawasan Bibir Pantai dan Jalan Khatib Sulaiman, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang.

Baca Juga :  Kado HUT Padang, Menpan RB Serahkan Formasi ASN ke Wali Kota Padang

“Setiap di temukan dugaan pelanggaran Perda Nomor 11 Tahun 2005 tentang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat, kita bersama tim SK4 tetap mengutamakan tindakan persuasif secara humanis,  selain menegur muda-mudi yang duduk berdua-duaan hingga larut malam, kita juga melakukan peneguran terhadap Pedagang Kaki Lima (PKL) serta juru parkir yang mengunakan trotoar dan badan jalan untuk di jadikan tempat parkir,” Ujar Chandra Eka Putra, Kasat Pol PP Kota Padang.

Baca Juga :  10 Tempat Hiburan Malam di Padang Diperiksa, 6 Tempat Ternyata Belum Berizin Lengkap

Ditambahkannya, kegiatan bersama tim SK 4 ini akan terus dilakukan secara intens dan rutin demi terciptanya Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat di Kota Padang.

“Mari bersama-sama kita menjaga Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat yang ada di Kota Padang, kepada warga Kota Padang, kami himbau agar menjaga putra putrinya agar tidak berkeluyuran hingga larut malam, Tutupnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kerangka Manusia di Bukit Ransam Painan Ternyata Korban Mutilasi Dua Tahun Silam
Satgas PKH Segel 1.200 Ha Sawit Ilegal Milik PT SJAL di Pessel, Incasi Raya Grup juga Disorot
Jelang Libur Lebaran 2025, Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Kawasan Carocok Painan
Mulai Hari Ini, Imigrasi Padang Resmi Terapkan Tarif Baru untuk Paspor dan E-Paspor
Klaim Bisa Periksa Keperawanan melalui Ritual, Petani Cabul di Pessel ini Akhirnya Ditangkap Polisi
Terlibat Perjudian Online jenis Togel, Seorang Pelajar di Sutera Ditangkap Polisi
Ini 4 Pemenang PSU DPD RI 2024 Dapil Sumbar Versi Hitung Cepat
Tralalala! Kinerja Pol PP di Era Rusma: 6 Bulan Setara dengan 6 Hari di Kota Padang

Berita Terkait

Minggu, 6 April 2025 - 14:19 WIB

Kerangka Manusia di Bukit Ransam Painan Ternyata Korban Mutilasi Dua Tahun Silam

Sabtu, 22 Maret 2025 - 15:00 WIB

Satgas PKH Segel 1.200 Ha Sawit Ilegal Milik PT SJAL di Pessel, Incasi Raya Grup juga Disorot

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:15 WIB

Jelang Libur Lebaran 2025, Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Kawasan Carocok Painan

Selasa, 17 Desember 2024 - 12:44 WIB

Mulai Hari Ini, Imigrasi Padang Resmi Terapkan Tarif Baru untuk Paspor dan E-Paspor

Jumat, 9 Agustus 2024 - 10:33 WIB

Klaim Bisa Periksa Keperawanan melalui Ritual, Petani Cabul di Pessel ini Akhirnya Ditangkap Polisi

Berita Terbaru

error: Content is protected !!