Satpol PP Padang Gelar Razia, 9 Perempuan Diamankan

Minggu, 28 Juli 2024 - 07:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDASAPULUAH.COM – Dalam operasi pengawasan yang digelar pada Sabtu (27/7/24) dini hari, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Padang berhasil mengamankan sembilan perempuan yang diduga melanggar ketertiban.

Operasi tersebut dipimpin oleh Kepala Seksi Bina Potensi, Suwondo, bersama Okta Purama, Kepala Seksi Kerjasama Pol PP Padang, yang melakukan pengawasan di sejumlah lokasi di Kota Padang.

Petugas pertama kali melakukan pemeriksaan di tempat karaoke kawasan Pondok, di mana mereka mengamankan empat perempuan yang tidak memiliki identitas.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, di Jalan Batang Arau, petugas mengamankan empat perempuan lagi yang kedapatan nongkrong hingga subuh bersama sejumlah laki-laki.

Baca Juga :  Kaya Akan Pesan Moral, Pemko Padang Apresiasi Film Surga Untuk Mama

Di lokasi ini, petugas juga menemukan sisa botol minuman beralkohol.

Suwondo menjelaskan bahwa penertiban di kawasan Batang Arau dilakukan berdasarkan laporan dari masyarakat yang resah dengan aktivitas kelompok tersebut, yang sering berkumpul dari malam hingga subuh sambil mengonsumsi minuman beralkohol.

“Berdasarkan laporan masyarakat, di sini kerap berkumpul laki-laki dari malam hingga subuh dan mereka meminum minuman beralkohol di lokasi Batang Arau ini,” ungkap Suwondo.

Sebagai bagian dari upaya menciptakan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat, Satpol PP Padang juga mengamankan satu perempuan di kawasan Batu Grib Masjid Al Hakim Padang.

Baca Juga :  Antisipasi Tawuran, Satpol PP Padang Antarkan Pelajar Pulang ke Rumah

“Sembilan orang perempuan kita amankan untuk diproses di Mako Satpol PP,” tambah Suwondo.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya
Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif
KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih
Makan Korban, BADKO HMI Sumbar Serukan Aksi Tegas terhadap Penambangan Ilegal
Sejumlah Organisasi Wartawan Pertanyakan Undangan Rakor Disdikbud Pessel di Rumdis Bupati
Timbulkan Bau Tak Sedap dan Cemari Lingkungan, Warga Keluhkan Aktivitas Ayam Potong di Pesisir Selatan

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:34 WIB

Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:46 WIB

Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:25 WIB

KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih

Berita Terbaru