Berita  

Perusahaan Besar di Padang ini Tengah Butuh Office Boy dan Girl

PT PKSS saat ini tengah membuka lowongan kerja untuk tamatan SMA hingga lulusan strata 1
E-Book

Bandasapuluah.com – Salah satu perusahaan besar di Indonesia yang memiliki kantor cabang di Padang ini tengah membuka lowongan pekerjaan.

Perusahaan tersebut membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Pramubakti atau lebih di kenal dengan Office Boy dan Girl.

Lowongan itu di tujukan untuk tamatan SMA hingga lulusan strata 1 (S1).

Perusahaan itu adalah PT. Prima Karya Sarana Sejahtera (PKSS). PKSS adalah perusahaan yang bergerak divbidang jasa pengadaan Sumber Daya Manusia untuk mendukung kegiatan operasional perusahaan.

Saat ini, PKSS telah memiliki 34 cabang yang tersebar di seluruh Indonesia. Salah satunya adalah PKSS Cabang Padang.

Baca Juga:  Selain Parang Pisang, Ini 5 Keunikan yang Hanya ada di Surantih

Mengutip dari situs resmi PKSS, PKSS tengah membuka lowongan kerja untuk posisi Office Boy dan Girl.

Nantinya mereka bakal di tempatkan di seluruh user/rekanan PKSS Cabang Padang.

Berikut syarat yang di minta oleh PT PKSS untuk menjadi office boy dan girl:

Klik untuk melanjutkan membaca halaman selanjutnya…

  • Dapatkan berita dan artikel terbaru bandasapuluah.com di Google News
  • Gabung di Grup Facebook Kaba Bandasapuluah untuk mendapatkan informasi berita terbaru dan terlengkap hari ini.
  • Update terus berita terbaru dan terlengkap hari ini dengan menyukai Halaman-halaman Facebook bandasapuluah

Tinggalkan Komentar

error: Content is protected !!