Ketahanan Pangan Jadi Perhatian Khusus Kodim 0311 Pessel

Selasa, 26 Juli 2022 - 01:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penanaman jagung serentak di Nagari Koto Berapak, Kecamatan Bayang, Kabupaten Pesisir Selatan, Senin (25/7)

Penanaman jagung serentak di Nagari Koto Berapak, Kecamatan Bayang, Kabupaten Pesisir Selatan, Senin (25/7)

Lebih lanjut dijelaskan, ketahanan pangan tidak selalu bicara tentang padi. Tapi juga tentang jagung. Jagung dinilai memiliki keunggulan dari komoditi lain.

“Jagung ini bukan saja untuk makan, tapi juga bisa untuk pakan ternak,” ulasnya.

Dikatakannya, kegiatan Food Estate (ketahanan pangan) yang diselenggarakan secara serentak di Indonesia merupakan program pemerintah dalam upaya menjaga ketahanan pangan.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tujuannya, agar tercipta kesejahteraan masyarakat yang dapat mendukung pelaksanaan tugas melalui kegiatan Binter dan penggalangan terbatas secara persuasif guna menjaga stabilitas perekonomian di daerah.

Baca Juga :  Diguyur Hujan Lebat, Seratusan Rumah di 2 Nagari di Pesisir Selatan Terendam Banjir

Secara kuantitatif yakni terpenuhinya kebutuhan pangan bagi masyarakat yang kurang mampu di wilayah Kodim 0311/Pessel.

“Namun secara kualitatif, terbinanya masyarakat petani, terciptanya kesadaran prajurit dan masyarakat untuk memberdayakan potensi wilayah, terbinanya masyarakat petani dan kelompok tertentu lainnya sehingga dapat memenuhi kebutuhan pangan di wilayah Kodim 0311/Pessel,” tuturnya.

Hal penting lainnya kata Dandim, adalah untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat secara ekonomi dan terpeliharanya lahan TNI AD dan masyarakat untuk dijadikan sumber pangan di wilayah Kodim 0311/Pessel.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru