Temui Audy Joinaldy, AS Institute Sampaikan Gagasan Stabilitas Volume Air Laut Untuk Selamatkan Bumi

Selasa, 11 Januari 2022 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

AS Institute foto bersama Audy Joinaldy di ruang kerja Wakil Gubernur Sumbar

AS Institute foto bersama Audy Joinaldy di ruang kerja Wakil Gubernur Sumbar

Selain itu, kata Mukhollis, gagasan tersebut juga membuktikan kepada dunia bahwa Indonesia adalah negara yang memiliki gagasan besar dan mampu membentuk teknologi paling ramah lingkungan serta berkekuatan besar dalam menyelamatkan bumi.

“Gagasan tersebut diperuntukkan untuk mengguncang dunia bahwa Indonesia memiliki gagasan dan mampu membentuk teknologi paling ramah lingkungan dan berpower besar dalam menyelamatkan bumi,” terangnya.

Sementara itu, Audy Joinaldy mengatakan gagasan teknologi stabilitas volume air laut untuk menyelamatkan bumi adalah gagasan yang bagus. Akan tetapi, gagasan tersebut merupakan gagasan yang cukup berat.

Disebutkan, dalam merealisasikan gagasan tersebut dibutuhkan waktu yang lama, tim yang banyak serta biaya yang sangat besar.

“Gagasan itu cukup berat dan membutuhkan waktu yang panjang, tim banyak, dan biaya yang besar,” sebut Audy.

Baca Juga :  Alirman Sori Tegaskan Masyarakat Sumbar Cinta NKRI: 'Tak Perlu Diragukan Lagi'

Audy menambahkan Indonesia dirasa belum cukup mumpuni untuk mengeksekusi gagasan besar itu. Akan tetapi, Audy berkeyakinan Indonesia di masa mendatang mampu untuk menciptakan dan mengembangkan teknologi stabilitas volume air laut.

“Indonesia belum cukup mumpuni untuk itu sepertinya dalam beberapa waktu mendatang. Persoalan Pandemi Covid-19 kita masih kewalahan,” pungkas orang nomor dua di Sumbar itu.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan
Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan
Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari
Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf
Mutasi Bergulir di Polres Pessel: Sejumlah Pejabat Diganti, Ini Daftarnya
BMKG Keluarkan Peringatan Dini: Hujan Lebat Diprediksi Guyur Pesisir Selatan hingga Pukul 10 Malam

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Minggu, 13 April 2025 - 12:49 WIB

Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai

Kamis, 10 April 2025 - 23:38 WIB

Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan

Rabu, 9 April 2025 - 21:17 WIB

Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari

Selasa, 8 April 2025 - 13:04 WIB

Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf

Berita Terbaru

error: Content is protected !!