Ini Alasan Aurel Hermansyah Kenakan Baju Adat Minang Saat Syukuran Akad

Selasa, 6 April 2021 - 07:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penyanyi Aurel Hermansyah membeberkan alasannya memakai baju adat Minangkabau saat syukuran akad nikahnya yang digelar di Hotel Raffles, Jakarta Selatan, Sabtu 3 April 2021.

Putri sulung Anang Hermansyah dan Krisdayanti ini mengutarakan alasannya itu melalui kanal YouTube Pribadinya yang diunggah pada, Minggu 4 April 2021.

Ia menyebut bahwa dirinya tidak ingin hanya adat Jawa yang digunakan dalam syukuran tersebut. Sebab, Atta adalah orang Padang. Sementara itu, keluarga Atta juga hadir dalam acara tersebut.

Baca Juga :  Aurel Hermansyah Keguguran

“Karena kan nanti ada keluarganya abang juga. Jadi supaya kita saling menghargai satu sama lain,” jelas Aurel.

Perempuan berusia 22 tahun ini tampak begitu mempesona malam itu. Aurel mengenakan baju kebaya berwarna burgundy dan berhiaskan kristal yang terlihat mewah.

Baca Juga :  Aurel Hermansyah Umumkan Kehamilan Anak Pertamanya

Sebagai pasangan baju kurungnya, Aurel juga mengenakan songket berwarna senada yang ditenun dengan benang silver.

Selain itu, Aurel juga menggunakan Suntiang berwarna silver. Perhiasan kepala bertingkat ini menambah keanggunan putri sambung Ashanty tersebut.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Berita Terbaru

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Data

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Senin, 17 Mar 2025 - 07:14 WIB

error: Content is protected !!