Keluyuran Tengah Malam, 12 Remaja di Pessel Dibina Satgas Trantibum

Selasa, 11 Januari 2022 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Trantibum saat memberikan pembinaan kepada pelajar yang terjaring razia

Satgas Trantibum saat memberikan pembinaan kepada pelajar yang terjaring razia

Bandasapuluah.com – Satuan Tugas Ketentraman dan Ketertiban Umum (Satgas Trantibum) Dinas Satpol PP dan Damkar Pesisir Selatan melaksanakan patroli ke Taman Spora Painan, Senin (10/1).

Dalam patroli yang dilakukan tengah malam tersebut didapati 12 orang remaja yang masih keluyuran. Diketahui, 4 diantaranya berstatus pelajar.

Baca Juga :  Ary Tanjung & Agus Chaniago, Nahkoda Baru FKP-Pessel

Kepala Bidang Trantibum Dongki Agung Pribumi mengatakan, patroli dilaksanakan setelah melakukan kegiatan penertiban pedagang kaki lima (PKL) di Kawasan Wisata Carocok Painan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Patroli kita laksanakan usai melakukan penertiban PKL di Carocok Painan,” kata Agung kepada Bandasapuluah, Selasa (11/2).

Baca Juga :  Setahun Memimpin Pessel, Segini Kekayaan RA-RUDI

Lebih lanjut, Agung menjelaskan ke-12 remaja diberikan pembinaan. Selepas itu, kata Agung, kami menyuruh remaja tersebut untuk pulang ke rumah masing-masing.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan
Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan
Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari
Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf
Mutasi Bergulir di Polres Pessel: Sejumlah Pejabat Diganti, Ini Daftarnya

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 00:05 WIB

Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas

Minggu, 13 April 2025 - 12:49 WIB

Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai

Minggu, 13 April 2025 - 12:10 WIB

Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Kamis, 10 April 2025 - 23:38 WIB

Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan

Rabu, 9 April 2025 - 21:17 WIB

Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari

Berita Terbaru

error: Content is protected !!