Masyarakat Dihebohkan Dengan Kemunculan Akun Instagram Gay Pessel

Selasa, 18 Mei 2021 - 09:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat Pesisir Selatan, Sumatera Barat dihebohkan dengan kemunculan akun Instagram @gay_pessel_official.

Berdasarkan penelusuran bandasapuluah.com akun tersebut menghebohkan publik Pessel pada Senin (17/5). Dimana dalam deskripsinya, akun ini menjelaskan “Privasi aman terjaga.”

Hingga berita ini diturunkan, Selasa pukul 16.30 WIB, akun ini telah diikuti 123 orang pengguna Instagram dan mengikuti 227 pengguna. Akan tetapi, tidak ditemukan postingan yang menjurus kepada konten LGBT ( Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender).

Baca Juga :  Tensi Politik di Pessel Semakin Panas, RA Ancam Akan Bakar Posko HJ-RI di Painan

Kehadiran akun kontroversial tersebut menjadi sorotan. Netizen asal Pessel pun ramai mengecam akun itu. Sebab, perilaku gay tidak bersesuaian dengan adat dan norma yang berlaku di Pessel.

Menanggapi kecaman dari banyak pihak tersebut, pemilik akun pun meminta maaf. Permintaan maaf disampaikan melalui instastory.

Baca Juga :  Pimpin Upacara 17-an, Dandim 0311/Pessel Bacakan Amanat KASAD

“Saya sebagai pemilik akun ini meminta maaf kepada seluh warga Pessel yang merasa terganggu , saya tidak akan mengulanginya lagi”, tulisnya.

Selain meminta maaf, akun gay_pessel_official juga mengubah nama dan deskripsi akun. Pertama, akun tersebut merubah nama menjadi @aq120658 dengan mendeskripsikan diri “aq”.

Terakhir, akun tersebut berubah menjadi @m_til.iksan dengan deskripsi diri “SMAN 2 SAGO”.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief
Lirik Lagu Minang Kasiak Tujuah Muaro – Zalmon
Lirik Lagu Minang Diseso Cinto
Lirik Lagu Minang Dek Bansaik Mangko Tabuang
Lirik Lagu Minang Samo Samo Carai – Siril Asmara feat Cici
Aliando Syarief dan Aisyah Aqilah Hadir dalam Romansa Mencekam di WeTV Original Cinta Mati
Luna Maya Tidak Boleh Nikah Lagi Kalau Ingin Dapat Harta Warisan
Memanas, Rumah Tangga Reza Rahadian dan Mikha Tambayong Terancam Karena Hasutan Mantan

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:16 WIB

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:26 WIB

Lirik Lagu Minang Kasiak Tujuah Muaro – Zalmon

Rabu, 5 Maret 2025 - 17:32 WIB

Lirik Lagu Minang Diseso Cinto

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:41 WIB

Lirik Lagu Minang Dek Bansaik Mangko Tabuang

Rabu, 5 Maret 2025 - 14:29 WIB

Lirik Lagu Minang Samo Samo Carai – Siril Asmara feat Cici

Berita Terbaru

Entertainment

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Jumat, 7 Mar 2025 - 21:16 WIB

error: Content is protected !!