BANDASAPULUAH.COM – Nasib baik masih berpihak pada Upit (40) dan suaminya, Ali (56).
Rumah mereka di Kampung Koto Langgang, Kenagarian Rantau Simalenang Air Haji, Kecamatan Linggo Sari Baganti, memang rusak parah akibat tertimpa pohon duku yang tumbang, tapi nyawa mereka selamat.
Peristiwa itu terjadi pada Minggu sore (27/4) sekitar pukul 17.00 WIB.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Untungnya, saat angin kencang menerjang dan pohon roboh, pasangan suami istri itu sedang tidak berada di rumah.
“Saat kami pulang, kami terkejut lihat pohon besar sudah melintang di atas rumah,” cerita Upit.
Menurut Walinagari Rantau Simalenang Air Haji, Anan Bakri, tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini.
Klik selanjutnya untuk melanjutkan membaca…
Halaman : 1 2 Selanjutnya