Masyarakat Pessel Dihebohkan dengan Temuan Truk Berisi Paket Sembako jelang Hari Pencoblosan

Kamis, 21 November 2024 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat Pessel Dihebohkan dengan Temuan Truk Berisi Paket Sembako jelang Hari Pencoblosan

Masyarakat Pessel Dihebohkan dengan Temuan Truk Berisi Paket Sembako jelang Hari Pencoblosan

BANDASAPULUAH.COM – Masyarakat dihebohkan dengan digrebeknya salah satu mobil fuso yang membawa ribuan sembako di Kecamatan Bayang, Kabupaten Pesisir Selatan, Kamis (21/11/2024).

Penghadangan Mobil Puso HD warna Hitam dengan Nomor Polisi BA 9487 QU membawa sembako yang diduga akan dibagikan oleh salah satu Pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati Pesisir Selatan.

Menurut keterangan yang mengaku pemilik sembako, Edo Saputra mengatakan barang tersebut berasal dari Partai Gerinda Pessel yang akan dibagikan kepada beberapa Yayasan yang ada di daerah tersebut. Rencananya, barang itu akan disalurkan kepada masyarakat yang mana kegiatan tersebut rutin dibagikan setiap 3 (tiga) bulan satu kali.

“Ya, itu memang punya Partai Gerindra yang mana setiap 3 bulan sekali partai selalu membagi sembako,” tutur Edo yang diketahui juga LO Paslon Bupati dan Wakil Bupati Nomot urut 1 RA-Nasta, dalam video yang beredar digrub whatsapp.

Sementara itu Ketua Bawaslu Afriki Musmaidi mengatakan, saat ini mobil fuso tersebut sudah diamankan dan dititipkan Mapolres Pesisir Selatan.

“Memang tadi pemilik rumah serta pemilik sembako menyampaikan bahwasannya itu bantuan dari Partai Gerindra berjumlah 10.000 paket sembako, yang bakal dibagikan kepada masyarakat Kabupaten Pesisir Selatan,” tutur Afriki.

Baca Juga :  Bawaslu Pessel Tekankan Pentingnya Pengawasan Ketat Coklit di Pilkada 2024

Ia juga menambahkan untuk saat ini proses penyelidikan akan ditangani oleh Gakkumdu.

Masyarakat yang hadir dilokasi yang tak mau disebutkan namanya berharap proses pembagian sembako ini bisa ditangani secepatnya dan bisa terungkap siap dalang dibaliak bantuan ini.

“Apalagi sekarang pilkada, apapun bentuk bantuan patut kita curigai jangan sampai merusak demokrasi kita untuk kemajuan Kabupaten Pesisir Selatan ini,” tegasnya

Kejadian ini menhebohkan jagad maya di Pesisir Selatan, lantaran masih dalam tahapan kampanye dan mendekati masa pencoblosan yang hanya tinggal hitungan hari.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan
Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan
Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari
Pamit dari Polres Pessel, AKP Dwi Angga Prasetyo Ucapkan Terima Kasih dan Permohonan Maaf
Mutasi Bergulir di Polres Pessel: Sejumlah Pejabat Diganti, Ini Daftarnya

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 23:34 WIB

Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Minggu, 13 April 2025 - 12:49 WIB

Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai

Minggu, 13 April 2025 - 12:10 WIB

Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Kamis, 10 April 2025 - 23:38 WIB

Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan

Berita Terbaru

error: Content is protected !!