Di Tengah Maraknya Maksiat, Satpol PP Pessel Malah Sibuk Posting Kegiatan Bupati

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan layar akun Instagram @satpolpesisirselatan membagikan kegiatan Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar.

Tangkapan layar akun Instagram @satpolpesisirselatan membagikan kegiatan Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar.

Padahal sebelumnya, akun tersebut aktif memuat berbagai kegiatan penegakkan Perda, termasuk razia dan patroli rutin.

Kepala Satpol PP Pessel, Zulkifli, menanggapi soal postingan aktivitas bupati di media sosial OPD yang dipimpinnya.

Zulkifli mengatakan, sebagai perangkat daerah, Satpol PP dan Damkar membantu bupati dalam melaksanakan tugas pemerintahan, pembangunan, dan sosial kemasyarakatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selain itu, Satpol PP juga memiliki kewajiban untuk meluruskan informasi atau isu yang belum dapat dipastikan kebenarannya,” kata Zulkifli dalam keterangan tertulisnya yang diterima bandasapuluah.com, Selasa (2/7/2024).

Baca Juga :  Hindari Payung Ceper, Puluhan Personil Satpol PP Sisir Kawasan Pantai Padang

Zulkifli, menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen untuk menjaga ketertiban umum.

Ia menjelaskan, salah satu tugas Satpol PP dan Damkar adalah melakukan penegakan Perda dan Perkada serta penyelenggaraan ketertiban umum dan ketentraman.

Dalam melaksanakan tugas tersebut, Satpol PP dapat berkoordinasi dengan TNI, Kepolisian, Kejaksaan, dan Pengadilan Negeri.

Sesuai dengan jadwal program/kegiatan di bidang Trantib, pada bulan Juli 2024 ini akan dilaksanakan Operasi SK4 (Satuan Kerja, Keamanan, Ketertiban Kabupaten).

Baca Juga :  10 Tempat Hiburan Malam di Padang Diperiksa, 6 Tempat Ternyata Belum Berizin Lengkap

Dalam melaksanakan program/kegiatan, diperlukan perencanaan yang matang, terutama untuk kegiatan yang melibatkan instansi vertikal.

Zulkifli menegaskan bahwa tidak ada niat dan keinginan untuk memperlambat pelaksanaan penegakan Perda.

Namun, Satpol PP Pessel sudah melakukan beberapa kali operasi terhadap kafe-kafe yang ada di Batu Kalang maupun di kecamatan lain.

Dari sekian kali penertiban, hanya satu kali ditemukan aktivitas yang melanggar, yang sudah ditanggapi dan diproses serta sudah ada perjanjiannya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tampil Memukau dengan Lagu Langkisau di Turki, Mahasiswi Pessel Ini Dapat Doa Khusus dari Lisda Hendrajoni
Penguatan SDM, Bawaslu Pesisir Selatan Dorong Profesionalisme dan Kemandirian Lembaga
Viral Video Mobil Bongkar Tangki di Pessel Usai Isi BBM di SPBU, Begini Penjelasannya
Tim Gabungan Amankan Seorang PSK di Pessel, Terungkap Layani Pelanggan dengan Tarif Rp300 Ribu
Tim Gabungan Tertibkan Tempat Hiburan Nakal di Pessel, 7 Pemandu dan 1 PSK Diamankan
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Pesisir Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan
Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 21:42 WIB

Tampil Memukau dengan Lagu Langkisau di Turki, Mahasiswi Pessel Ini Dapat Doa Khusus dari Lisda Hendrajoni

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:49 WIB

Penguatan SDM, Bawaslu Pesisir Selatan Dorong Profesionalisme dan Kemandirian Lembaga

Sabtu, 3 Mei 2025 - 14:00 WIB

Viral Video Mobil Bongkar Tangki di Pessel Usai Isi BBM di SPBU, Begini Penjelasannya

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:09 WIB

Tim Gabungan Amankan Seorang PSK di Pessel, Terungkap Layani Pelanggan dengan Tarif Rp300 Ribu

Kamis, 1 Mei 2025 - 19:14 WIB

Tim Gabungan Tertibkan Tempat Hiburan Nakal di Pessel, 7 Pemandu dan 1 PSK Diamankan

Berita Terbaru

error: Content is protected !!