122 Wali Nagari di Pesisir Selatan Dikukuhkan Dahulu, PPPK Kemudian: Sabar Ya, Teman-Teman!

Minggu, 30 Juni 2024 - 12:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDASAPULUAH.COM – Sebanyak 122 wali nagari di Pesisir Selatan baru saja diperpanjang masa jabatannya menjadi 8 tahun.

Pengukuhan ke-122 wali nagari ini dilakukan oleh Bupati Pesisir Selatan, Rusma Yul Anwar, pada Jumat (28/6/2024).

Namun, di balik pengukuhan tersebut, ada keriuhan di jagat maya. Warganet tak bisa menahan rasa kekesalannya karena pelantikan 2021 PPPK lulusan 2023 masih belum juga dilakukan.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mereka mengungkapkan kekecewaan dan kekhawatiran mereka di berbagai platform media sosial khususnya di Instagram.

Baca Juga :  Menanti Kemenangan Bakri Bakar di Pilkada Pessel

Komentar-komentar pedas pun mengalir deras di media sosial. Salah satu pengguna dengan akun @alex mempertanyakan prioritas pemerintah daerah.

“Apakah ada rencana lain? Kenapa wali nagari didahulukan sedangkan SK PPPK belum? Akankah terjadi lagi masalah seperti Pilpres kemarin, banyak yang tidak netral,” tulisnya.

Seakan mewakili suara ribuan PPPK yang belum mendapatkan kepastian, akun @diot*** juga menulis dengan penuh tanda tanya.

Baca Juga :  Sejak Dipimpin Rusma Yul Anwar, Pertumbuhan Ekonomi Pessel Terus Merosot; dari 3 Teratas jadi 2 Terbawah

“PPPK kapan akan dilantik pak Bupati?”

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya
Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif
KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih
Makan Korban, BADKO HMI Sumbar Serukan Aksi Tegas terhadap Penambangan Ilegal
Sejumlah Organisasi Wartawan Pertanyakan Undangan Rakor Disdikbud Pessel di Rumdis Bupati
Timbulkan Bau Tak Sedap dan Cemari Lingkungan, Warga Keluhkan Aktivitas Ayam Potong di Pesisir Selatan

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:34 WIB

Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:46 WIB

Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:25 WIB

KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih

Berita Terbaru