Polres Pessel Hadirkan 2 Wanita Cantik dalam Konferensi Pers, Ini Kasusnya

Jumat, 28 Juni 2024 - 00:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Pesisir Selatan saat menggelar konferensi pers di Mapolres setempat

Polres Pesisir Selatan saat menggelar konferensi pers di Mapolres setempat

BANDASAPULUAH.COM – Dalam sebuah konferensi pers yang menarik perhatian publik, Polres Pesisir Selatan menghadirkan dua wanita cantik sebagai tersangka dalam kasus narkotika.

Konferensi pers yang digelar pada Kamis (27/6/2024) pagi di halaman Mapolres Pessel ini mengungkap keberhasilan polisi dalam mengungkap 36 kasus narkotika dengan 46 orang tersangka sejak Januari hingga akhir Juni 2024.

Kapolres Pessel, AKBP Nurhadiansyah, menyatakan bahwa pengungkapan ini merupakan bagian dari peringatan Hari Anti Narkotika Internasional, dimana Polres Pessel berkomitmen untuk memberantas narkotika di wilayah hukumnya.

Nurhadiansyah menjelaskan bahwa sejak Januari hingga akhir Juni 2024, Satnarkoba Polres Pessel telah mengungkap 36 kasus narkotika dengan 46 orang tersangka, termasuk 7 residivis dan 1 tersangka di bawah umur.

Adapun barang bukti yang berhasil diamankan antara lain 163,37 gram ganja dan 46,01 gram shabu.

“Bahkan satu tersangka adalah residivis yang baru satu bulan keluar dari tahanan,” tegas Nurhadiansyah.

Dari 36 kasus tersebut, 95 persen adalah pengungkapan kasus narkotika jenis shabu, dan sisanya adalah ganja, dengan kasus terbanyak terjadi di Kecamatan Sutera.

Baca Juga :  Heboh, Warga Tapan Pessel Temukan Mayat di Rumah Kosong

Ia menyampaikan, 10 kasus telah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Pesisir Selatan, sementara kasus lainnya masih dalam pemeriksaan lebih lanjut.

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Berita Terkait

Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya
Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif
KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih
Makan Korban, BADKO HMI Sumbar Serukan Aksi Tegas terhadap Penambangan Ilegal
Sejumlah Organisasi Wartawan Pertanyakan Undangan Rakor Disdikbud Pessel di Rumdis Bupati
Timbulkan Bau Tak Sedap dan Cemari Lingkungan, Warga Keluhkan Aktivitas Ayam Potong di Pesisir Selatan
Kapolres Pessel Ajak Niniak Mamak Ayomi Anak Kemenakan dan Jaga Kamtibnas Jelang Pilkada
Masih Bebas Bersyarat, Residivis Narkoba ini Kembali Diringkus Polisi dengan 13 Paket Sabu

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:34 WIB

Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:46 WIB

Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:25 WIB

KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih

Selasa, 1 Oktober 2024 - 01:16 WIB

Makan Korban, BADKO HMI Sumbar Serukan Aksi Tegas terhadap Penambangan Ilegal

Rabu, 18 September 2024 - 09:38 WIB

Sejumlah Organisasi Wartawan Pertanyakan Undangan Rakor Disdikbud Pessel di Rumdis Bupati

Berita Terbaru