Usai MTSN 2, Kali Ini Viral Video Kekerasan Pelajar Perempuan di Pesisir Selatan

Minggu, 23 Juni 2024 - 22:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan layar video viral perkelahian pelajar perempuan di Pesisir Selatan

Tangkapan layar video viral perkelahian pelajar perempuan di Pesisir Selatan

Pada hari yang sama, sekitar pukul 10.30 WIB, personel Polsek Bayang mendatangi rumah orang tua korban di Kampung Marapalam, Nagari Tanjung Durian, Kecamatan Bayang.

Polisi melakukan penyelidikan dan memberikan himbauan kepada keluarga korban untuk tidak main hakim sendiri dan menyerahkan penanganan kasus ini kepada pihak berwenang.

Menurut keterangan korban, pemukulan terjadi karena pelaku merasa iri dengan perhatian yang diterima korban dari pelatih silat mereka, yang menyebabkan kecemburuan dan sakit hati pelaku terhadap korban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Bayang Budi Saputra mengimbau kepada masyarakat untuk tidak terpancing provokasi pihak yang tidak bertanggung jawab dan memastikan bahwa penanganan perkara ini akan dilakukan sesuai prosedur hukum yang berlaku.

Polisi juga mengingatkan pentingnya menjaga situasi kamtibmas dan mengedukasi anak-anak mengenai dampak negatif kekerasan.

Follow WhatsApp Channel m.bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Persaingan Ketua KONI Pessel Makin Dinamis, Rodi Chandra Resmi Nyatakan Maju
HKB dan Tokoh Perantau Apresiasi Suksesnya Prosesi Adat Pernikahan Tri Wulan dan Aryza
Buya Afrizal Moetwa: PERTI Sumbar Perlu Dipimpin oleh Sosok yang Punya Banyak Waktu
Usai Jalan Santai dan Senam Ceria, Mawardi Roska Naik Kano di Desa Wisata Amping Parak
Seratusan Pelajar di Sutera Terancam Putus Sekolah, Orang Tua Mengadu ke Bupati
Warga Jadi Garda Terdepan dalam Pengawasan Orang Asing, Imigrasi Padang Ajak Partisipasi Aktif
IKM Qatar Audiensi dengan Gubernur Sumbar, Bahas Sinergi Perantau dan Pemerintah Daerah
Lengayang Gempar, Mayat Tanpa Identitas Ditemukan di Sela Batu Penahan Abrasi Pantai Pasir Putih

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 21:27 WIB

Persaingan Ketua KONI Pessel Makin Dinamis, Rodi Chandra Resmi Nyatakan Maju

Jumat, 18 Juli 2025 - 21:16 WIB

HKB dan Tokoh Perantau Apresiasi Suksesnya Prosesi Adat Pernikahan Tri Wulan dan Aryza

Jumat, 18 Juli 2025 - 14:14 WIB

Buya Afrizal Moetwa: PERTI Sumbar Perlu Dipimpin oleh Sosok yang Punya Banyak Waktu

Minggu, 13 Juli 2025 - 22:28 WIB

Usai Jalan Santai dan Senam Ceria, Mawardi Roska Naik Kano di Desa Wisata Amping Parak

Jumat, 11 Juli 2025 - 01:32 WIB

Seratusan Pelajar di Sutera Terancam Putus Sekolah, Orang Tua Mengadu ke Bupati

Berita Terbaru

Adat

Rang Batang Kape Baralek Gadang di Tanah Rantau

Sabtu, 19 Jul 2025 - 21:20 WIB