Dikenal Lezat, Banyak Pedagang di Kota Besar Melabeli Durian Pessel Guna Menarik Pembeli

Jumat, 14 Juni 2024 - 13:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meskipun tidak dari Pessel, strategi pemasaran semacam ini dilakukan untuk menarik minat pembeli yang mengenal reputasi durian dari daerah Pesisir Selatan.

“Ketika saya berkunjung ke toko di beberapa kota di Indonesia, saya sering kali menemui durian yang dijual sebagai Durian Pessel, meskipun tidak dalam musim berbuah di Pessel,” jelasnya.

Baca Juga :  Reses di SDN 28 Pasar Surantih, Ikal Jonedi Akan Perjuangkan Perbaikan Kelas yang Rusak

“Pedagang menggunakan nama Pessel untuk menarik pembeli karena reputasi kualitas dan rasa durian dari daerah itu,” tambahnya.

Meskipun demikian, Ikal melihat potensi besar dalam industri durian Pessel. Dia berharap bahwa dengan pengelolaan yang baik dan perlindungan terhadap nama geografis, durian Pessel dapat terus dikembangkan dan diangkat sebagai salah satu komoditas unggulan Indonesia.

Baca Juga :  Ikal Jonedi: Semua Ini Semata-mata Demi Pembangunan Pasar Surantih

Dengan daya tariknya yang tidak bisa diragukan lagi, durian Pessel tetap menjadi primadona bagi pecinta durian di tanah air, menawarkan pengalaman rasa yang tak terlupakan dari tanah Pesisir Selatan yang subur.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara
Polsek Ranah Pesisir Berhasil Tangkap Pengedar Sabu, Satu Pelaku Kabur ke Kebun Sawit
Reses di SDN 28 Pasar Surantih, Ikal Jonedi Akan Perjuangkan Perbaikan Kelas yang Rusak
DPRD Tetapkan Hendrajoni dan Risnaldi Ibrahim sebagai Bupati dan Wabup Pesisir Selatan
Senam Rutin dan Penanaman Pohon, Lisda Hendrajoni: Langkah Nyata UNP Menuju Kampus Hijau

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Senin, 24 Februari 2025 - 21:09 WIB

Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara

Kamis, 20 Februari 2025 - 22:34 WIB

Polsek Ranah Pesisir Berhasil Tangkap Pengedar Sabu, Satu Pelaku Kabur ke Kebun Sawit

Berita Terbaru

Entertainment

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Jumat, 7 Mar 2025 - 21:16 WIB

error: Content is protected !!