Puluhan Bonsai Cantik Dipamerkan di Pesisir Selatan

Sabtu, 8 Juni 2024 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDASAPULUAH.COM – Puluhan tanaman bonsai cantik dipamerkan di Kecamatan Linggo Sari Baganti, Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Pameran yang mengangkat tema Bonsai yang Bergensi dan Jemur Bonsai Bergema ini berlangsung selama 4 hari.

“Kegiatan pameran ini berlangsung sejak 6 Juni dan akan ditutup pada 9 Juni 2024 esok hari. Alhamdulillah, kegiatan ini mendapat apresiasi dari Persatuan Penggemar Bonsai Indonesia di daerah tetangga,” kata Ketua Bonsai Linggo Community Darno, Sabtu (8/5).

Baca Juga :  Lisda Hendrajoni Ajak Semua Pihak Ambil Bagian Atasi Kemiskinan di Pessel

Darno mengatakan, pameran ini bertujuan untuk memperkenalkan tanaman bonsai kepada masyarakat. Selain itu, juga memperkenalkan keberadaan komunitas bonsai yang ada di daerah tersebut.

Ia berharap, melalui pameran bonsai masyarakat mengetahui serta memahami kelebihan dari tanaman bonsai. Terlebih, bonsai merupakan tanaman seni yang berkualitas dan banyak yang mengabaikannya karena kurangnya pengetahuan.

Baca Juga :  Dongki Agung Pribumi Didaulat Sebagai Ketua IKA SMAN 2 Painan

“Tidak hanya itu, seni bonsai ini bisa menjadi salah satu pilihan bagi masyarakat untuk dijadikan lapangan pekerjaan yang menjanjikan”, ucap Darno.

Lebih lanjut, Darno menyampaikan, jenis tanaman dan usia tanaman bonsai yang diikutsertakan dalam pameran beragam jenis dan usia tumbuhannya.

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025
Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi
Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara
Polsek Ranah Pesisir Berhasil Tangkap Pengedar Sabu, Satu Pelaku Kabur ke Kebun Sawit

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:11 WIB

Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025

Senin, 17 Maret 2025 - 17:37 WIB

Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Berita Terbaru

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe

Lirik Lagu Minang

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe

Selasa, 18 Mar 2025 - 18:56 WIB

error: Content is protected !!