Puluhan Bonsai Cantik Dipamerkan di Pesisir Selatan

Sabtu, 8 Juni 2024 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDASAPULUAH.COM – Puluhan tanaman bonsai cantik dipamerkan di Kecamatan Linggo Sari Baganti, Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Pameran yang mengangkat tema Bonsai yang Bergensi dan Jemur Bonsai Bergema ini berlangsung selama 4 hari.

“Kegiatan pameran ini berlangsung sejak 6 Juni dan akan ditutup pada 9 Juni 2024 esok hari. Alhamdulillah, kegiatan ini mendapat apresiasi dari Persatuan Penggemar Bonsai Indonesia di daerah tetangga,” kata Ketua Bonsai Linggo Community Darno, Sabtu (8/5).

Darno mengatakan, pameran ini bertujuan untuk memperkenalkan tanaman bonsai kepada masyarakat. Selain itu, juga memperkenalkan keberadaan komunitas bonsai yang ada di daerah tersebut.

Baca Juga :  Akui Kuliner Pessel Enak, Dandim Pessel: Kalau Tak Hati-hati Bisa ke Rumah Sakit

Ia berharap, melalui pameran bonsai masyarakat mengetahui serta memahami kelebihan dari tanaman bonsai. Terlebih, bonsai merupakan tanaman seni yang berkualitas dan banyak yang mengabaikannya karena kurangnya pengetahuan.

“Tidak hanya itu, seni bonsai ini bisa menjadi salah satu pilihan bagi masyarakat untuk dijadikan lapangan pekerjaan yang menjanjikan”, ucap Darno.

Lebih lanjut, Darno menyampaikan, jenis tanaman dan usia tanaman bonsai yang diikutsertakan dalam pameran beragam jenis dan usia tumbuhannya.

Baca Juga :  IMPPLISBA Laksanakan Pelantikan dan Rapat Kerja Pengurus Periode 2020-2022

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Melampaui Target! Kantor Imigrasi Padang Raih Capaian PNBP 285% pada Tahun 2024
Didorong Lisda Hendrajoni, Venom Tournament Cup 2024 Resmi Digelar
Pengurus HIPMI Pesisir Selatan Dilantik, Siap Wujudkan Daerah yang Maju dan Berkelanjutan
Mendes Akan Ceritakan Kesuksesan Bumnag Tirta Gunung Talau Pessel ke Seluruh Indonesia
Horee! Siswa SLB 1 Lengayang Sekarang Punya Mobil Baru dari Pokir Zarfi Deson
Hendrajoni dan Istri Serahkan Bantuan untuk Keluarga Korban Nelayan Tenggelam di Linggo Sari Baganti
2 Nelayan Pessel yang Hilang Melaut Ditemukan Meninggal Dunia
Gerak Cepat, Risnaldi Ibrahim Kunjungi Rumah Korban Hilang Melaut di Linggo Sari Baganti

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:40 WIB

Melampaui Target! Kantor Imigrasi Padang Raih Capaian PNBP 285% pada Tahun 2024

Kamis, 19 Desember 2024 - 11:28 WIB

Didorong Lisda Hendrajoni, Venom Tournament Cup 2024 Resmi Digelar

Minggu, 15 Desember 2024 - 20:06 WIB

Mendes Akan Ceritakan Kesuksesan Bumnag Tirta Gunung Talau Pessel ke Seluruh Indonesia

Minggu, 15 Desember 2024 - 07:40 WIB

Horee! Siswa SLB 1 Lengayang Sekarang Punya Mobil Baru dari Pokir Zarfi Deson

Kamis, 12 Desember 2024 - 01:13 WIB

Hendrajoni dan Istri Serahkan Bantuan untuk Keluarga Korban Nelayan Tenggelam di Linggo Sari Baganti

Berita Terbaru

Hitung Cepat Pilkada Pesisir Selatan 2024

Politik

Hitung Cepat Pilkada Pessel 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:19 WIB

Luna Maya dan Darius Sinathrya dalam Serial WeTV Main Api

Entertainment

Luna Maya Tidak Boleh Nikah Lagi Kalau Ingin Dapat Harta Warisan

Rabu, 18 Des 2024 - 17:57 WIB