Diskusi dengan Mahasiswa Pessel, Welly Bernando Serap Aspirasi Generasi Muda

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bakal Calon Bupati Pesisir Selatan Welly Bernando foto bersama dengan mahasiswa Pesisir Selatan

Bakal Calon Bupati Pesisir Selatan Welly Bernando foto bersama dengan mahasiswa Pesisir Selatan

Tidak hanya itu, putra kedua Syafrizal Ucok ini bertekad akan terus menyerap aspirasi dan harapan mahasiswa Pessel.

“Semoga silaturahmi kita ini tidak terputus dan terus menjadi forum- forum yang mendiskusikan soal pembagunan daerah. Khususnya soal pembangunan di Pessel” pungkas Welly.

Sementara itu Ketua Umum IMPSS, Bastio Juliandra berharap Pessel kedepan dipimpin oleh sosok muda seperti Welly Bernando. Sebab, dia dianggap memiliki konsep dan gagasan kekinian serta tentu kontekstual sesuai dengan potensi yang ada di Pessel.

“Harapan kami Pessel dinahkodai anak muda yang punya gagasan dan konsep, serta memahami kebutuhan daerah. Kriteria itu dimiliki oleh bang Welly Bernando,” ucapnya.

Bastio berharap, agar sosok calon pemimpin Pessel mendatang dapat memberikan wadah kepada mahasiswa untuk menyampaikan aspirasinya, terutama terkait dengan perkembangan pembangunan di Pesisir Selatan.

Disamping itu, Bastio mengatakan Welly memiliki latar belakang sebagai pengusaha dan aktivis. Hal ini merupakan modal bagus yang membuat Welly patut dan layak untuk memimpin Pessel guna mengembangkan ekonomi kreatif dan entrepreneur.

Baca Juga :  KPU Pessel Beberkan 2 Kategori Kesimpulan Hasil Pemeriksaan Kesehatan Bakal Calon

“Anak muda harus berani ambil peran untuk menentukan arah pembangunan daerah demi kemajuan dan kemakmuran daerah Pessel,” tegasnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya
Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif
KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih
Makan Korban, BADKO HMI Sumbar Serukan Aksi Tegas terhadap Penambangan Ilegal
Sejumlah Organisasi Wartawan Pertanyakan Undangan Rakor Disdikbud Pessel di Rumdis Bupati
Timbulkan Bau Tak Sedap dan Cemari Lingkungan, Warga Keluhkan Aktivitas Ayam Potong di Pesisir Selatan

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:34 WIB

Perempuan 17 Tahun Asal Tarusan Diduga Terkena Hipnotis, Begini Kondisinya

Selasa, 8 Oktober 2024 - 14:46 WIB

Kisah Pilu Gadis Penderita Kanker di Pesisir Selatan: Terlantar Karena BPJS Pasisia Rancak Tak Aktif

Jumat, 4 Oktober 2024 - 00:25 WIB

KAN Tegaskan Tidak Pernah Mempersulit Pembangunan Pasar Surantih

Berita Terbaru