Masuki Tahun Politik, Polri Ingatkan Pentingnya Jaga Persatuan

Rabu, 25 Oktober 2023 - 22:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadivhumas Polri Irjen Pol Shandi Nugroho

Kadivhumas Polri Irjen Pol Shandi Nugroho

BANDASAPULUAH.COM – Polri kembali mengingatkan pentingnya menjaga persatuan terutama saat memasuki tahun politik. Hal ini guna menciptakan pemilu yang damai.

Pernyataan tersebut disampaikan Kadiv Humas Polri Irjen Pol Sandi Nugroho saat Divisi Humas Polri menerima menerima audiensi Serikat Media Siber Indonesia (SMSI).

“Terlebih saat ini sudah mulai memasuki tahun politik. Diharapkan, kolaborasi akan semakin erat untuk menciptakan Pemilu damai,” ujar Sandi dalam keterangannya, Rabu (25/10/2023).

“Dengan adanya Pemilu yang cukup besar atau pesta demokrasi, persatuan dan kesatuan tetap harus dijaga,” imbuhnya.

Diberitakan sebelumnya, Polri akan melaksanakan Operasi Nusantara Cooling System untuk menciptakan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang damai.

Kaops Nusantara Cooling System, Irjen Pol Asep Edi Suheri mengatakan hal tersebut merupakan tindak lanjut dari arahan Presiden Joko Widodo dan juga Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo.

“Masyarakat perlu bekerjasama dalam suatu Cooling System guna mengantisipasi perpecahan dan potensi konflik. agar persatuan bangsa dapat terjaga dan pemilu yang damai dapat terwujud,” ungkap Asep Edi.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru