Tanamkan Cinta NKRI Sejak Dini, Satgas TMMD ke 115 Kodim 0311/Pessel Terima Kunjungan TK Negeri Pembina 02 Painan

Sabtu, 22 Oktober 2022 - 17:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas TMMD ke 115 Kodim 0311/Pessel terima kunjungan TK Negeri Pembina 02 Painan

Satgas TMMD ke 115 Kodim 0311/Pessel terima kunjungan TK Negeri Pembina 02 Painan

Bandasapuluah.com – Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-115 Kodim 0311/Pessel TA 2022 menerima kunjungan anak-anak TK Negeri Pembina 02 Painan bertempat di Poskotis TMMD Kecamatan IV Jurai Kabupaten Pesisir Selatan, Sabtu (22/10/2022).

Kehadiran anak-anak TK beserta tenaga pendidik adalah untuk bermain, senam bersama sekaligus bersilaturahmi dengan para anggota Satgas TMMD yang sedang bertugas.Selain itu ditemani para tenaga pendidik bertanya jawab seputaran kegiatan dibidang kemiliteran.

Nova S.Pd (48) selaku Kepala Sekolah TK Negeri Pembina 02 Painan menerangkan, bahwa kunjungan ke Pos Satgas TMMD Ke-115 Kodim 0311/Pessel, guna mendekatkan anak – anak dengan anggota TNI

Antusias anak-anak sangat luar biasa, berkunjung ke Posko TMMD. Melihat keakraban dan kedekatan anak – anak dari beberapa hari lalu yang ingin kenal lebih dekat.Namun, karena kesibukan anggota TNI dan setelah berkoordinasi baru terlaksana,” terangnya.

Dikatakan Nova S.Pd, jika kedekatan anak – anak TK bersama anggota TNI menumbuhkan rasa cinta dan kecintaan kepada NKRI.
Kita lihat anak-anak bercanda sambil senam pagi bersama dengan anggota TNI Satgas TMMD adalah bukti cinta kepada NKRI.Selain itu, suatu bentuk wujud kecintaan dan perhatian TNI kepada anak-anak,” kata Nova

Sementara itu, Serma Riski Yosda sebagai Batiter Kodim 0311/Pessel mengucapkan, terima kasih atas kunjungan anak – anak TK Negeri Pembina 02 ke Posko TMMD.
“Alhamdulillah, hari ini Posko kita mendapat kehormatan kunjungan dari generasi anak-anak TK Negeri Pembina 02, mereka adalah penerus dan masa depan kita yang harus kita didik sejak dini,tutupnya.Pendim 0311/Pessel

Berita Terkait

PKS Raih Peringkat Tertinggi dalam Indeks Pelembagaan Partai Politik BRIN, Ahman Nurdin: Ini Pembuktian Kualitas Kelembagaan Partai yang Berintegritas
Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI) Kabupaten Bekasi Dukung ASIH, Ahmad Syaikhu Janji Wujudkan Jabar Ramah Disabilitas
Lisda Hendrajoni Pastikan Beasiswa PIP Tahap 2 Aman, Masyarakat Diminta Tidak Risau
Fakta Unik Pilkada Pessel: Sudah Berlangsung 4 Kali, Paslon Nomor Urut 1 Tak Pernah Menang
Paslon ASIH Berkomitmen Buka 3 Juta Lapangan Kerja untuk Anak Muda di Jawa Barat
Tingkatkan Partisipasi Kaum Disabilitas dalam Pengawasan Pilkada, Bawaslu Pessel Gelar RDK
Relawan AMIN di Garut Siap Menangkan Paslon ASIH di Pilgub Jabar 2024
Jelang Debat Kedua Pilkada Jakarta, Suswono Pantau Kesejahteraan Masyarakat di Jatinegara

Berita Terkait

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:47 WIB

PKS Raih Peringkat Tertinggi dalam Indeks Pelembagaan Partai Politik BRIN, Ahman Nurdin: Ini Pembuktian Kualitas Kelembagaan Partai yang Berintegritas

Minggu, 27 Oktober 2024 - 22:51 WIB

Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI) Kabupaten Bekasi Dukung ASIH, Ahmad Syaikhu Janji Wujudkan Jabar Ramah Disabilitas

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:20 WIB

Lisda Hendrajoni Pastikan Beasiswa PIP Tahap 2 Aman, Masyarakat Diminta Tidak Risau

Jumat, 25 Oktober 2024 - 11:52 WIB

Fakta Unik Pilkada Pessel: Sudah Berlangsung 4 Kali, Paslon Nomor Urut 1 Tak Pernah Menang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Paslon ASIH Berkomitmen Buka 3 Juta Lapangan Kerja untuk Anak Muda di Jawa Barat

Berita Terbaru