Melalui Bansos Ikesta Nusantara, Perantau Sutera Bantu Sesama

Selasa, 9 Agustus 2022 - 17:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Bansos IKESTA Nusantara, Ramli. Foto : Istimewa

Sekretaris Bansos IKESTA Nusantara, Ramli. Foto : Istimewa

Pria yang sehari-hari akrab disapa Pejam itu menyampaikan bahwa donasi untuk program ini minimal Rp25 ribu perbulan. Nantinya donasi itu akan disalurkan kepada suami/istri dan anak yang wafat atau sakit.

Pejam menegaskan, Bansos Ikesta Nusantara bukan bagian dari organisasi Ikesta. Akan tetapi milik komunitas Grup WhatsApp Ikesta Nusantara yang berkedudukan di Yogyakarta.

Lebih lanjut, Bansos Ikesta Nusantara ini tersebar di 13 provinsi di Indonesia dan 1 perwakilan di Luar Negeri.

“Secara struktur, kita tersebar di 13 Provinsi dan satu perwakilan luar negeri yang dipimpin oleh satu orang koordinator,” terangnya.

Adapun besaran santunan yang diterima penerima manfaat bansos Ikesta Nusantara untuk yang meninggal dunia sebesar Rp1 juta. Sementara yang di rawat Rumah sakit sebesar Rp500 ribu dan rawat rumah sebesar Rp400 ribu.

“Untuk pertanggungjawaban organisasi dan keuangan, pengurus akan melaporkan keuangan secara berkala tiap akhir bulan. Program ini bisa direvisi sekali 6 bulan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Suswono Gaungkan Pemberdayaan Perempuan Jakarta: Perkuat Peran Ibu-ibu PKK dan Dasawisma di Garda Depan
PKS Raih Peringkat Tertinggi dalam Indeks Pelembagaan Partai Politik BRIN, Ahman Nurdin: Ini Pembuktian Kualitas Kelembagaan Partai yang Berintegritas
Himpunan Wanita Disabilitas Indonesia (HWDI) Kabupaten Bekasi Dukung ASIH, Ahmad Syaikhu Janji Wujudkan Jabar Ramah Disabilitas
Lisda Hendrajoni Pastikan Beasiswa PIP Tahap 2 Aman, Masyarakat Diminta Tidak Risau
Fakta Unik Pilkada Pessel: Sudah Berlangsung 4 Kali, Paslon Nomor Urut 1 Tak Pernah Menang
Paslon ASIH Berkomitmen Buka 3 Juta Lapangan Kerja untuk Anak Muda di Jawa Barat
Tingkatkan Partisipasi Kaum Disabilitas dalam Pengawasan Pilkada, Bawaslu Pessel Gelar RDK
Relawan AMIN di Garut Siap Menangkan Paslon ASIH di Pilgub Jabar 2024

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 11:12 WIB

Suswono Gaungkan Pemberdayaan Perempuan Jakarta: Perkuat Peran Ibu-ibu PKK dan Dasawisma di Garda Depan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:47 WIB

PKS Raih Peringkat Tertinggi dalam Indeks Pelembagaan Partai Politik BRIN, Ahman Nurdin: Ini Pembuktian Kualitas Kelembagaan Partai yang Berintegritas

Jumat, 25 Oktober 2024 - 23:20 WIB

Lisda Hendrajoni Pastikan Beasiswa PIP Tahap 2 Aman, Masyarakat Diminta Tidak Risau

Jumat, 25 Oktober 2024 - 11:52 WIB

Fakta Unik Pilkada Pessel: Sudah Berlangsung 4 Kali, Paslon Nomor Urut 1 Tak Pernah Menang

Rabu, 23 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Paslon ASIH Berkomitmen Buka 3 Juta Lapangan Kerja untuk Anak Muda di Jawa Barat

Berita Terbaru