Fadly Amran Ditunjuk Surya Paloh Jabat Ketua Nasdem Sumbar Gantikan Hendrajoni

Rabu, 27 Juli 2022 - 19:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fadly Amran yang baru ditunjuk sebagai Ketua DPW Partai Nasdem Sumbar oleh Ketum DPP Nasdem Surya Paloh

Fadly Amran yang baru ditunjuk sebagai Ketua DPW Partai Nasdem Sumbar oleh Ketum DPP Nasdem Surya Paloh

Bandasapuluah.com – Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menunjuk Fadly Amran sebagai Ketua Partai NasDem Sumatera Barat (Sumbar). Wali Kota Padang Panjang itu dinilai mampu memimpin partai untuk lebih baik.

Penunjukan Fadly Amran sesuai dengan Surat Keputusan (SK) yang diserahkan Rabu (27/7/2022) di Nasdem Tower, Jakarta. SK tersebut ditandatangani langsung oleh Ketua Umum NasDem, Surya Paloh.

Baca Juga :  13 Komoditas Pangan Alami Penurunan Harga di Minggu Pertama Agustus

“Nasdem Sumbar butuh kepengurusan yang kuat, solid, dan memiliki loyalitas tinggi dalam memenangkan partai, dan bisa menjalankan makna restorasi secara utuh,” terang Surya Paloh dalam SK yang ditanda tanganinya.

SK tersebut diserahkan oleh Ketua DPP Partai Nasdem, Willy Aditya yang disaksikan Wasekjen Bidang OKK Dedi Ramanta, dan Wasekjen Bidang Pemenangan Pemilu DPP NasDem, Jakfar Sidik.

Baca Juga :  Warga Temukan Remaja yang Hanyut di Kambang Utara Pessel Meninggal Dunia

Dedi Ramanta berharap, Fadly mampu membawa Nasdem sebagai partai pemenang di Sumatera Barat. Selain itu, juga menciptakan iklim politik yang sehat dan berkiblat pada kepentingan rakyat.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem
Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:43 WIB

Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan

Berita Terbaru

Entertainment

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Jumat, 7 Mar 2025 - 21:16 WIB

error: Content is protected !!