Begini Kondisi Terbaru Ipda Afrizon, Polisi yang Ditabrak Pemotor di Pariaman

Senin, 25 Juli 2022 - 10:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ipda Afrizon Telah Selesai Operasi dan Sudah Sadarkan Diri

Ipda Afrizon Telah Selesai Operasi dan Sudah Sadarkan Diri

Bandasapuluah.com – Polisi yang di tabrak oleh seorang pengendara motor di kawasan Jalan Gandoriah, Desa Kampung Baru Padusunan, Kecamatan Pariaman Timur, Kota Pariaman kondisinya mulai membaik, Senin (25/7/2022).

(Berita yang sebelumnya berjudul" Menjadi  Korban Tabrak Lari di Pariaman, Begini Kondisi Terbaru Ipda Afrizon"  ini mengalami pergantian judul karena ada kesalahan dalam penulisan. Bandasapuluah.com menyampaikan ucapan maaf kepada seluruh pihak atas kekeliruan ini"

Hal itu disampaikan oleh rekan kerjanya melalui media sosial facebook @afrizalsahar. Dia mengatakan bahwa kondisi korban sudah membaik dan baru saja selesai operasi pada Minggu (24/7/2022).

Baca Juga :  Mahyeldi Minta Asita Buat Paket Tour Wisata ke Sumbar

“Selamat pagi Sahabat kami semua, Ijin meluruskan berita yang berkembang sampai pagi ini, baik melalui media cetak, elektronik, media sosial dan WAG tentang kondisi saudara kami Bang Jhon Afrizon yang mengalami kecelakaan kemarin
Pada pukul 03.00 Wib dini hari Alhamdulillah telah selesai dilakukan operasi terhadap dirinya dan pagi ini sudah sadarkn diri”, tulisnya.

Baca Juga :  Kunjungi Sumbar Selama 3 Hari, Ini Agenda Lengkap Menteri KKP

Dia menghimbau bahwa jika ada berita yang tidak sesuai tersebar maka itu hanyalah berita hoax dan diharapkan masyarakat bijak dalam menerima berita sehingga tidak terjadi salah paham.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Berita Terbaru

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Data

Pilkada Pesisir Selatan 2024

Senin, 17 Mar 2025 - 07:14 WIB

error: Content is protected !!