Pesawat Susi Air Alami Kecelakaan di Papua, Enam Penumpang Selamat

Kamis, 23 Juni 2022 - 17:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Pesawat Susi Air jenis Pilatus Porter PC-6 dengan nomor penerbangan PK- BVM penerbangan Timika-Duma-Timika mengalami kecelakaan, Kamis, 23 Juni 2022.

Kabar tersebut dikonfirmasi pemilik maskapai penerbangan Susi Pudjiastuti.

Enam penumpang pesawat Susi Air selamat dari kecelakaan penerbangan. Kepala Unit Pengelola Bandara Timika Asep Soekarjo mengatakan tim sedang melakukan evakuasi.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami masih di bawah pesawat, masih mau mengamankan korban. Saat ini penumpang semua selamat,” ucapnya pada Kamis, 23 Juni 2022.

Pesawat Susi Air jenis Pilatus Porter PC-6 dengan nomor penerbangan PK- BVM hilang kontak sekitar pukul 08.20 WIT. Susi Air mengalami kecelakaan penerbangan saat melakukan perjalanan rute Timika-Duma, Kamis, 23 Juni 2022.

Asep memastikan pihak bandara bersama otoritas terkait sedang menyusun kronologi kecelakaan.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru