Terpilih Secara Aklamasi, OSO Kembali Pimpin Gebu Minang

Sabtu, 28 Mei 2022 - 11:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Orang Minangkabau terkenal dimana-mana, memiliki usaha tidak hanya di Indonesia bahkan sampai keluar negri. Disamping itu, Orang Minangkabau memiliki pemikiran yang cemerlang di nusantara ini bahkan berperan penting men-support kemerdekaan bangsa Indonesia,” paparnya.

Alirman meyakini dengan bersatu dan bersinerginya Ranah dan Rantau, maka Minangkabau semakin disegani dan dihormati se-aentro nusantara.

“Atas nama SC kami sangat mengapresiasi kinerja panitia juga seluruh peserta Munas VII DPW dan DPD Gebu Minang se Indonesia. Ini Munas terbaik kami lihat, sebab selama 3 hari full diikuti penuh antusias dan semangat oleh seluruh peserta,” imbuh Also.

Terakhir, pria yang akrab di sapa Also ini menyampaikan ucapan selamat kepada OSO yang kembali memimpin Gebu Minang.

Ia berharap, Gebu Minang dengan sinergi ranah dan rantau dapat membawa organisasi tersebut kearah yang lebih baik lagi lima tahun kedepan.

Baca Juga :  Alirman Sori: Budaya Membingkai Kebhinekaan

“Kemudian, bagi dunsanak kami DPW dan DPD se Indonesia selamat kembali ke rantau. Sampaikan salam hangat kami dari ranah untuk saudara dan keluarga rang Minangkabau di rantau, jadilah Munas VII di Sumbar ini sebagai kado dan momen spesial untuk Minangkabau bangkit,” pungkasnya

Berita Terkait

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024
Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran
Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera
Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus
Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau
Bukannya Rajin Ibadah di Bulan Ramadan, 6 Pria di Pesisir Selatan ini Malah Asyik Berjudi
Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru
Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 11 April 2024 - 10:19 WIB

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024

Selasa, 9 April 2024 - 22:09 WIB

Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran

Selasa, 9 April 2024 - 21:48 WIB

Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera

Kamis, 4 April 2024 - 11:04 WIB

Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus

Rabu, 3 April 2024 - 03:54 WIB

Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau

Senin, 1 April 2024 - 16:59 WIB

Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru

Senin, 1 April 2024 - 12:08 WIB

Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:01 WIB

Safari Ramadhan Ke Ranah Lengayang Tercinta, Zarfi Deson Sosialisasikan Perubahan Nama Ikwal jadi PKPWL

Berita Terbaru