UNP Bentuk Tiga Posko Layanan Untuk Kemudahan Peserta UTBK

Selasa, 17 Mei 2022 - 02:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Dalam rangka memberikan kemudahan bagi peserta Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi (UTBK-SBMPTN) 2022 di Universitas Negeri Padang (UNP), panitia UTBK UNP membentuk tiga posko layanan.

Ketiga posko tersebut adalah posko informasi, posko kesehatan serta posko keamanan.

Koordinator Pelaksana Lapangan UTBK UNP Dr Asrul Huda menerangkan ketiga posko tersebut saling berkomunikasi dengan sekretariat UTBK UNP.

“Kita menggunakan medium ponsel dengan Whatsapp Group panitia, dan HT. Kita juga setiap saat tertentu lakukan koordinasi untuk mengantisipasi segala sesuatu yang menganggu pelaksaan UTBK,” jelas Asrul.

Dosen Teknik Informatika itu menyampaikan, Posko Informasi terletak di sisi kanan gerbang Utama UNP.

Posko tersebut, jelas Asrul dilengkapi dengan layanan informasi. Seperti lokasi ujian, jadwal dan informasi lainnya berupa spanduk dan baliho.

Baca Juga :  UNP Siapkan Nagari VII Koto Talago sebagai Nagari Informatif Berbasis Android dan IOS di Sumbar

Kedua, Posko Kesehatan berada di Poliklinik UNP. Posko ini memberikan layanan penangganan masalah kesehatan khususnya bagi peserta yang penangganan awal masalah kesehatannya.

Selain peserta, posko ini juga memberikan layanan kesehatan bagi panitia yang bertugas di lapangan serta memantau penerapan Protokol Kesehatan Covid-19.

“Posko ini juga dilengkapi dengan mobil ambulans,” tambahnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penguatan SDM, Bawaslu Pesisir Selatan Dorong Profesionalisme dan Kemandirian Lembaga
Lepas Rindu dan Perkuat Silaturahmi, Halal Bihalal Ikesta Jabodetabek Sukses Digelar
MDN-Global Ucapkan Selamat atas Pengukuhan IKM Qatar: Perkuat Jejaring Diaspora Minang di Dunia Internasional
Viral Video Mobil Bongkar Tangki di Pessel Usai Isi BBM di SPBU, Begini Penjelasannya
Tim Gabungan Amankan Seorang PSK di Pessel, Terungkap Layani Pelanggan dengan Tarif Rp300 Ribu
Tim Gabungan Tertibkan Tempat Hiburan Nakal di Pessel, 7 Pemandu dan 1 PSK Diamankan
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Pesisir Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan

Berita Terkait

Selasa, 6 Mei 2025 - 22:49 WIB

Penguatan SDM, Bawaslu Pesisir Selatan Dorong Profesionalisme dan Kemandirian Lembaga

Senin, 5 Mei 2025 - 19:23 WIB

Lepas Rindu dan Perkuat Silaturahmi, Halal Bihalal Ikesta Jabodetabek Sukses Digelar

Sabtu, 3 Mei 2025 - 18:22 WIB

MDN-Global Ucapkan Selamat atas Pengukuhan IKM Qatar: Perkuat Jejaring Diaspora Minang di Dunia Internasional

Sabtu, 3 Mei 2025 - 14:00 WIB

Viral Video Mobil Bongkar Tangki di Pessel Usai Isi BBM di SPBU, Begini Penjelasannya

Kamis, 1 Mei 2025 - 20:09 WIB

Tim Gabungan Amankan Seorang PSK di Pessel, Terungkap Layani Pelanggan dengan Tarif Rp300 Ribu

Berita Terbaru

error: Content is protected !!