Gerakan Jumat Berkah, Satlantas Polres Padang Panjang Berbagi Sarapan Gratis

Sabtu, 12 Maret 2022 - 09:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Melalui gerakan Jumat Berkah, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Padang Panjang berbagi sarapan pagi secara gratis kepada pengendara kendaraan roda dua dan roda empat serta warga yang melintas di jalan raya, Jumat (11/3). Aksi sosial ini digelar di beberapa persimpangan jalan dan lokasi lainnya.

Kasat Lantas Polres Padang Panjang Iptu Aldy Lazuardy mengatakan, gerakan turun ke jalan ini bertujuan untuk mengetuk hati pengendara agar dapat menjadikan hari Jumat tidak hanya sekadar berkewajiban Shalat Jumat saja, namun juga memberikan manfaat kepada sesama.

Baca Juga :  Kakek Berusia 67 Tahun Dibekuk Polres Padang Panjang karena Judi Online

Selain itu, lanjutnya, kegiatan ini sekaligus bertujuan untuk memberikan imbauan dalam rangka Operasi Keselamatan Singgalang 2022 kepada masyarakat pengguna jalan.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia berharap, melalui gerakan Jumat Berkah tersebut, masyarakat senantiasa mematuhi peraturan lalu lintas, tetap mematuhi protokol kesehatan, dan tak lupa mengutamakan keselamatan daripada kecepatan saat berkendara.

Baca Juga :  Kakek Berusia 67 Tahun Dibekuk Polres Padang Panjang karena Judi Online

“Semoga kegiatan ini bisa membawa kebaikan bagi kita bersama. Juga meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya mematuhi peraturan dan menjaga etika dalam berlalu lintas. Serta mematuhi protokol kesehatan yang berlaku saat ini,” terang Aldy.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Padang Panjang AKBP Novianto Taryono beserta jajaran personel Satlantas.

(*/AZ)

Berita Terkait

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024
Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran
Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera
Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus
Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau
Bukannya Rajin Ibadah di Bulan Ramadan, 6 Pria di Pesisir Selatan ini Malah Asyik Berjudi
Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru
Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 11 April 2024 - 10:19 WIB

Jangan Khawatir, Bank Nagari Painan Jamin Ketersediaan Uang Tunai Selama Libur Lebaran 2024

Selasa, 9 April 2024 - 22:09 WIB

Demi Kebutuhan Nasabah, Ali Tanjung Minta Bank Nagari Cek ATM Secara Berkala Selama Libur Lebaran

Selasa, 9 April 2024 - 21:48 WIB

Di Penghujung Ramadan, Ikal Jonedi Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang di Sutera

Kamis, 4 April 2024 - 11:04 WIB

Sering Dikeluhkan Konsumen, Dani Sopian Nilai Manajemen PDAM Tirta Langkisau Perlu Diaudit Khusus

Rabu, 3 April 2024 - 03:54 WIB

Buka Puasa Bersama IKWAL Perawang, Zarfi Deson dan Raflis Apresiasi Antusiasme dan Kekompakan Perantau

Senin, 1 April 2024 - 16:59 WIB

Sambut Libur Lebaran, Bank Nagari Cabang Painan Siapkan Rp4,9 Miliar Penukaran Uang Baru

Senin, 1 April 2024 - 12:08 WIB

Terus Pererat Silahturahmi, Ikwal Jakarta Gelar Buka Puasa Bersama dan Matangkan Persiapan Halal Bihalal

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:01 WIB

Safari Ramadhan Ke Ranah Lengayang Tercinta, Zarfi Deson Sosialisasikan Perubahan Nama Ikwal jadi PKPWL

Berita Terbaru