PKPS Sumbar Harap DPP Maksimalkan Sosialisasi Perubahan Nama Organisasi

Rabu, 26 Januari 2022 - 20:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPW PKPS Sumbar Sengaja Budi Syukur

Ketua DPW PKPS Sumbar Sengaja Budi Syukur

Bandasapuluah.com – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Perkumpulan Keluarga Pesisir Selatan (PKPS) Provinsi Sumatera Barat berharap DPP PKPS secara maksimal mensosialisasikan perubahan nama organisasi dari IKPS menjadi PKPS ke seluruh DPW dan DPD se-Indonesia.

“Karena sampai saat ini mereka masih belum dapat memahami secara utuh perubahan dari ikatan menjadi perkumpulan,” kata Ketua DPW PKPS Sumbar Sengaja Budi Syukur kepada Bandasapuluah.com, Rabu (26/1).

Baca Juga :  Hadiri Pengukuhan PKPS Penarik, Ini Harapan Risnaldi Ibrahim kepada Perantau

Oleh sebab itu, kata Budi, DPW PKPS Sumbar meminta DPP PKPS harus memberi penjelasan kepada semua DPW dan DPD PKPS di daerah. Menurutnya, DPP PKPS harus punya target dan bekerja keras untuk meyakinkan masyarakat di rantau.

Baca Juga :  DPP PKPS Bakal Punya 'Rumah Gadang'

“Jangan sampai ada lagi daerah yang tidak mengakui dan keluar dari PKPS seperti yang terjadi di Riau. Ini PR bagi DPP,” tegas Budi.

Lebih lanjut, ia berharap DPP PKPS bisa menjalin hubungan yang bagus antara perantau dengan pemerintah kabupaten Pesisir Selatan.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025
Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi
Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:11 WIB

Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025

Senin, 17 Maret 2025 - 17:37 WIB

Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Berita Terbaru

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe

Lirik Lagu Minang

Lirik Lagu Minang Cumi Cumi Patihe

Selasa, 18 Mar 2025 - 18:56 WIB

error: Content is protected !!