Hadiri Pengukuhan Bunda PAUD, Rusma Yul Anwar: Mereka Harus Berakhlak dari Kita

Kamis, 13 Januari 2022 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandasapuluah.com – Warisan yang mereka terima harus lebih baik dari kita hari ini, mereka harus lebih berakhlak, harus lebih berkarakter, harus lebih sopan dan harus lebih beriman dari pada kita hari ini.

Kalimat harapan tersebut disampaikan Bupati Pesisir Selatan Rusma Yul Anwar kala memberikan sambutan saat menghadiri pengukuhan Bunda Paud Kecamatan Se-Kabupaten Pesisir Selatan di aula Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pesisir Selatan, Kamis (13/01).

Kedepan, harap Rusma, kita menginginkan mereka-mereka yang masih berusia dibawah 18 tahun adalah mereka-mereka nanti yang akan menerima warisan apa yang telah kita lakukan hari ini.

Baca Juga :  Segini Target Penyaluran KUR Bank Nagari Painan pada 2022

“Tanggung jawab itulah yang Bunda Paud emban sesungguhnya dan pastikan bahwa Paud itu eksisetensinya betul-betul mampu mengembangkan potensi yang dimiliki anak- anak,” ucap Rusma dikutip Bandasapuluah.com dari akun resmi Facebook Prokopim Setdakab Pesisir Selatan, Kamis (13/1).

Dikatakan, Pendidikan Anak Usia Dini (Paud) merupakan suatu upaya pembinaan yang ditunjukan kepada anak sejak usia lahir sampai dengan usia enam tahun yang harus diberi rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan anak.

Baca Juga :  Dongki Agung Pribumi Didaulat Sebagai Ketua IKA SMAN 2 Painan

Bunda Paud, sebut Rusma, mempunyai peran yang sangat penting dan strategis dalam pengembangan sumber daya manusia sejak usia dini.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Melampaui Target! Kantor Imigrasi Padang Raih Capaian PNBP 285% pada Tahun 2024
Didorong Lisda Hendrajoni, Venom Tournament Cup 2024 Resmi Digelar
Bawaslu Pesisir Selatan Raih Penghargaan Kehumasan Terbaik Nasional untuk Ketiga Kalinya
Mulai Hari Ini, Imigrasi Padang Resmi Terapkan Tarif Baru untuk Paspor dan E-Paspor
Pengurus HIPMI Pesisir Selatan Dilantik, Siap Wujudkan Daerah yang Maju dan Berkelanjutan
Mubes IKWAL Jakarta Berlangsung Sukses, Ini Ketua Umum Barunya
Mendes Akan Ceritakan Kesuksesan Bumnag Tirta Gunung Talau Pessel ke Seluruh Indonesia
Horee! Siswa SLB 1 Lengayang Sekarang Punya Mobil Baru dari Pokir Zarfi Deson

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 16:40 WIB

Melampaui Target! Kantor Imigrasi Padang Raih Capaian PNBP 285% pada Tahun 2024

Kamis, 19 Desember 2024 - 11:28 WIB

Didorong Lisda Hendrajoni, Venom Tournament Cup 2024 Resmi Digelar

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:45 WIB

Bawaslu Pesisir Selatan Raih Penghargaan Kehumasan Terbaik Nasional untuk Ketiga Kalinya

Selasa, 17 Desember 2024 - 12:44 WIB

Mulai Hari Ini, Imigrasi Padang Resmi Terapkan Tarif Baru untuk Paspor dan E-Paspor

Senin, 16 Desember 2024 - 13:10 WIB

Mubes IKWAL Jakarta Berlangsung Sukses, Ini Ketua Umum Barunya

Berita Terbaru

Hitung Cepat Pilkada Pesisir Selatan 2024

Politik

Hitung Cepat Pilkada Pessel 2024

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:19 WIB

Luna Maya dan Darius Sinathrya dalam Serial WeTV Main Api

Entertainment

Luna Maya Tidak Boleh Nikah Lagi Kalau Ingin Dapat Harta Warisan

Rabu, 18 Des 2024 - 17:57 WIB