Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Trisno Priyadi: Indonesia Punya Kekuatan di Setiap Zamannya

Jumat, 1 Oktober 2021 - 14:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Painan – Ketua Dewan Pimpinan Kecamatan (DPK) Partai Golkar Sutera Trisno Priyadi menyatakan, Peringatan Hari Kesaktian Pancasila merupakan refleksi bagi semua elemen untuk selalu mengingat perjalanan sejarah perjuangan para pahlawan revolusi dalam mempertahankan ideologi bangsa dan negara, Pancasila.

Menurutnya, bangsa Indonesia yang terdiri dari banyak suku, bangsa dan agama dapat disatukan oleh pancasila. Untuk itu, nilai-nilai pancasila harus terus diterapkan dan diamalkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

“Ideologi Pancasila dengan segenap nilai yang dikandungnya memandu bangsa ini untuk menghadapi berbagai bentuk tantangan meskipun datang di zaman yang berbeda,” tuturnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan, semua elemen bangsa harus mengetahui sejarah atas peristiwa kelam yang pernah terjadi di negeri ini dan mengingatkan bahwa Indonesia memiliki kekuatan dalam menghadapi setiap tantangan.

“Hari ini kita harapkan semua elemen memaknai bahwa nilai-nilai Pancasila telah melalui ujian yang panjang untuk menjadi filosofi bangsa dan negara Indonesia,” tambahnya.

Lebih lanjut dikatakan, di momen peringatan Hari Kebangkitan Pancasila ini, sudah sepatutnya generasi muda Indonesia untuk melanjutkan cita-cita perjuangan dari perjalanan sejarah dengan mengaplikasikan nilai-nilai terkandung di dalam Pancasila.

“Dalam mengaplikasikan nilai-nilai luhur Pancasila kita dituntut memaknai bingkai persatuan kesatuan yang tertuang dalam Pancasila, dengan saling menghargai dan menjauhi perpecahan,” tutupnya

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan
Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum
Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi
Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan
Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 07:37 WIB

Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan

Sabtu, 26 April 2025 - 07:16 WIB

Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum

Jumat, 25 April 2025 - 13:29 WIB

Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi

Selasa, 22 April 2025 - 00:05 WIB

Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Berita Terbaru

error: Content is protected !!