Akun Youtube Gen Halilintar Hilang Kena Hack

Jumat, 16 April 2021 - 04:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar tak mengenakkan menimpa keluarga Gen Halilintar. Dimana Channel YouTube milik keluarga Gen Halilintar dan Thariq Halilintar mendadak hilang karena ulah hacker.

Lebih parahnya, pelaku juga telah menghapus semua konten yang ada di dua channel YouTube tersebut, bahkan salah satunya sudah menggunakan akun Gen Halilintar untuk live video pagi ini.

Atta Halilintar mengatakan bahwa pelaku yang meretas Channel YouTube Gen Halilintar adalah akun Ethereum Live News.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Channel Gen Halilintar 17,5 juta subscriber sekarang lagi di hack Ethereum Live News, diperkirakan ini dari Rusia,” kata Atta dalam video yang diunggah di Instagramnya, dikutip Jumat (16/4/2021).

Baca Juga :  Aurel Hermansyah Umumkan Kehamilan Anak Pertamanya

Menurut pantauan Bandasapuluah.com, Jumat (16/4), akun Gen Halilintar yang memiliki pengikut sebanyak 17,5 juta itu berganti nama menjadi “Ethereum Live News” di laman hasil pencarian YouTube dengan foto profil berganti latar hitam dengan gambar bentuk wajik hitam di bagian tengah dan tulisan “ethereum” di bagian bawah.

Kemudian ketika diklik, laman akun Gen Halilintar masih ada dengan foto profil keluarga namun tak memiliki video sama sekali.

Atta menuturkan bahwa ini bukan kejadian pertama yang menimpa YouTuber Indonesia.

Baca Juga :  Dinyinyiri Netizen, Ria Ricis Buka Suara Tak Hadir di Pernikahan Atta dan Aurel

Dia juga berpesan agar semua YouTuber meningkatkan keamanan akun mereka.

“Untuk para YouTuber atau yang punya akun youtube waspada ya! tingkatkan keamanannya! jangan mudah percaya sama link link yang mengatasnamakan resmi,” tulis Atta di akun @attahalilintar.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru