Perkasa di Pileg, Golkar Pessel Tak Berdaya di Pilkada

Rabu, 17 Maret 2021 - 06:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Partai Golkar

Ilustrasi Partai Golkar

Kala itu, Partai Golkar menguasai kursi parlemen dengan 13 dari 40 kursi yang tersedia.

Namun, jagoan Golkar tersebut harus tumbang. Nasrul Abit-Syafrizal yang berhasil memenangkan kontestasi.

Meskipun secara kekuatan di parlemen partai pendukung Nasrul Abit-Syafrizal tidak sekuat Golkar. Paslon ini hanya didukung oleh PAN yang memiliki 6 kursi di DPRD Pessel.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berlanjut di Pilkada 2010. Kali ini, Golkar masih sendirian mengusung paslon.

Baca Juga :  Meski ada Putusan MK, Tahapan Pilkada Pessel 2024 Tetap Berjalan Sesuai Jadwal

Golkar mengusung Syafrizal-Saidal Masfiyudin untuk maju pada Pilkada tersebut. Akan tetapi, paslon ini kalah oleh Nasrul Abit-Editiawarman yang diusung Demokrat, PAN, PKS dan Gerindra.

Selanjutnya pada Pilkada 2015, Golkar untuk pertama kalinya berkoalisi dengan partai lain untuk mengusung paslon. Bersama PKS, Golkar mengusung Alirman Sori dan Raswin dalam Pilkada Pessel.

Namun, kemenangan belum juga menghampiri partai berlambang beringin tersebut. Kali ini, Hendrajoni-Rusma Yul Anwar yang menjadi pemenang. Pasangan ini diusung oleh PAN, Gerindra, dan Nasdem.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru