Asmil Ilyas, Putra Pessel yang Jadi Pengurus MUI Pusat

Kamis, 24 Desember 2020 - 17:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan dan Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat Masa Khidmat 2020-2025 resmi dikukuhkan. Pengukuhan disiarkan secara online pada Kamis (24/12/2020).

Untuk 5 tahun kedepan, MUI akan di nahkodai oleh K.H. Miftachul Akhyar. Sedangkan untuk Dewan Pertimbangan dipimpin oleh Prof. Dr. K.H. Ma’ruf Amin.

Acara tersebut turut dihadiri Wakil Presiden RI, Ma’ruf Amin dan Menteri Agama yang baru, Yaqut Cholil Qoumas.

Dari sekian banyak nama di kepengurusan MUI Pusat, terselip seorang nama putra Pesisir Selatan. Ia adalah Dr. H. Asmil Ilyas, M.A.Ia diberi amanah sebagai anggota di Komisi Ukhuwah Islamiyah. Dimana pimpinan dari komisi tersebut adalah Drs. Adnan Harahap.

Baca Juga :  Dugaan Korupsi Pengadaan Peralatan TIK, Kejari Pessel Panggil Kabid hingga Kepala Dinas Pendidikan

Asmil berharap agar kekompakan umat Islam kian hari kian bertambah. Sehingga disegani oleh lawan.

“Tidak seperti sekarang ini, satu sama lain diadu domba sesama muslim, akhirnya nya berantakan ibaratkan jengkrik, sehingga musuh gembira bertepuk tangan,” tuturnya.

Sosok Asmil Ilyas

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi
Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan
Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan
Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Taman Spora Painan, Ini Aturan Baru yang Bakal Diterapkan
Kecelakaan Maut di Taratak Sutera: 1 Orang Tewas, Diduga Tabrak Lari

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 13:29 WIB

Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi

Rabu, 23 April 2025 - 23:34 WIB

Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan

Selasa, 22 April 2025 - 00:05 WIB

Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Minggu, 13 April 2025 - 12:49 WIB

Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai

Berita Terbaru

error: Content is protected !!