Asmil Ilyas, Putra Pessel yang Jadi Pengurus MUI Pusat

Kamis, 24 Desember 2020 - 17:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pimpinan dan Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat Masa Khidmat 2020-2025 resmi dikukuhkan. Pengukuhan disiarkan secara online pada Kamis (24/12/2020).

Untuk 5 tahun kedepan, MUI akan di nahkodai oleh K.H. Miftachul Akhyar. Sedangkan untuk Dewan Pertimbangan dipimpin oleh Prof. Dr. K.H. Ma’ruf Amin.

Acara tersebut turut dihadiri Wakil Presiden RI, Ma’ruf Amin dan Menteri Agama yang baru, Yaqut Cholil Qoumas.

Dari sekian banyak nama di kepengurusan MUI Pusat, terselip seorang nama putra Pesisir Selatan. Ia adalah Dr. H. Asmil Ilyas, M.A.Ia diberi amanah sebagai anggota di Komisi Ukhuwah Islamiyah. Dimana pimpinan dari komisi tersebut adalah Drs. Adnan Harahap.

Asmil berharap agar kekompakan umat Islam kian hari kian bertambah. Sehingga disegani oleh lawan.

“Tidak seperti sekarang ini, satu sama lain diadu domba sesama muslim, akhirnya nya berantakan ibaratkan jengkrik, sehingga musuh gembira bertepuk tangan,” tuturnya.

Baca Juga :  Safari Ramadan Sekaligus Salurkan Bantuan, Zarfi Deson Harap Semangat Kebersamaan Terus Dijaga

Sosok Asmil Ilyas

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru