Camat Sutera Apresiasi Pesan Sutera Terkait Program Pengadaan Masker Gratis untuk Masyarakat

Selasa, 19 Mei 2020 - 21:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Camat Sutera, Fachruddin

Camat Sutera, Fachruddin mengapresiasi upaya yang dilakukan oleh Persatuan Anak Nagari Sutera (Pesan Sutera) dalam mencegah penyebaran virus corona di Kecamatan Sutera dengan cara pembagian masker gratis kepada masyarakat.

Hal itu diungkapkan, Fachruddin di ruang kerjanya saat ditemui bandasapuluah.com . Dikatakan, selama program tersebut positif dan memberikan manfaat bagi masyarakat, pihaknya akan mendukung program tersebut.

“Program yang dilakukan Pesan Sutera tersebut adalah positif, kita akan dorong terus,” ungkap Fachruddin.

ADVERTISEMENT

space kosong

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga mengucapkan terimakasih kepada organisasi mahasiswa tersebut. “Terimakasih kita ucapkan kepada Pesan Sutera karena telah bersinergi dalam memutus rantai Covid-19 di Sutera,” ucapnya.

Menurutnya, Inisiatif Organisasi Mahasiswa tersebut telah membantu meringankan tugas dari Pemerintah. “Tanpa diperintahkan mereka telah berbuat untuk masyarakat,” lanjutnya

Fachruddin menilai program tersebut bukan masalah beberapa banyak dibagikan kepada masyarakat akan tetapi tentang bagaimana kesadaran akan bahaya Covid-19. “Substansinya adalah tentang kesadaran masyarakat terkait wabah Corona ini ” ujar Fachruddin.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar
A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs
Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga
Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024
Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah
Rapat Pengurus DPW PKPS Bali Bahas Pembentukan Panitia Lokal untuk Munas VI PKPS
Din Syamsuddin Dukung Cawagub Suswono untuk Jakarta yang Lebih Baik
DMI Jawa Barat Dukung Kesuksesan Ahmad Syaikhu dalam Pilgub Jabar

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:48 WIB

PKM UNP Gelar Pelatihan Serigraphy bagi Guru Seni Budaya SMP se-Kabupaten Tanah Datar

Minggu, 17 November 2024 - 19:20 WIB

A)a0&4eBqof^TsW^WPi&@IZs

Rabu, 13 November 2024 - 22:36 WIB

Dituding Tidak Adil, Penanganan Kasus Perusakan di Pasir Alai Menuai Kekecewaan Warga

Rabu, 13 November 2024 - 21:35 WIB

Bersama Bawaslu, Ratusan Wali Nagari se-Pessel Sepakat Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Senin, 11 November 2024 - 15:59 WIB

Resmi Dilantik, PD PERTI Aceh Siap Perkuat Pendidikan Islam dan Dakwah

Berita Terbaru