Penyalahgunaan Narkoba Semakin Marak di Pessel, Kali Ini Petani Diciduk Polisi

Minggu, 9 Juni 2024 - 13:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terduga penyalahgunaan narkoba berinisial IW saat di Kantor di Polsek Koto XI Tarusan, Sabtu (8/6). Foto: Humas Polres Pesisir Selatan

Terduga penyalahgunaan narkoba berinisial IW saat di Kantor di Polsek Koto XI Tarusan, Sabtu (8/6). Foto: Humas Polres Pesisir Selatan

BANDASAPULUAH.COM – Penyalahgunaan narkoba semakin marak di Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Narkoba menyasar berbagai kalangan di daerah berjuluk Negeri Sejuta Pesona tersebut, termasuk petani.

Terbaru, Kepolisian Sektor (Polsek) Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Sumbar menangkap seorang terduga penyalahgunaan narkoba pada Sabtu 8 Juni 2024.

Baca Juga :  2 Kasus Narkoba Terungkap dalam 24 Jam di Painan, Kali ini Seorang Honorer Diamankan Polisi

Kapolsek Koto XI Tarusan, AKP Donny Putra mengungkapkan, tersangka diketahui seorang petani warga Kampung Apa Jaya Kapuh, Nagari Kapuh, Kecamatan Koto XI Tarusan bernama Indra Wandi berumur 41 tahun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Indra Wandi kita amankan saat berada di rumahnya di Kampung Apa Jaya Kapuh, Kenagarian Kapuh,” ungkap Kapolsek.

Baca Juga :  Bawa Sabu dan Pil Ekstasi, Polres Payakumbuh Ringkus 3 Pelaku Terduga Pengedar Narkoba

Ia menjelaskan, penangkapan Indra Wandi berawal dari informasi yang diterima personil unit Reskrim Polsek Koto XI Tarusan terkait dugaan penyalahgunaan narkoba di wilayah itu.

Klik selanjutnya untuk membaca halaman berikutnya…

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Pesisir Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan
Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum
Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi
Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 11:34 WIB

Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga di Pesisir Selatan, Tak Ada Korban Jiwa

Sabtu, 26 April 2025 - 07:16 WIB

Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum

Jumat, 25 April 2025 - 13:29 WIB

Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi

Rabu, 23 April 2025 - 23:34 WIB

Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Berita Terbaru

error: Content is protected !!