Ini Kuliner Khas Pessel Terenak Versi Dandim 0311 Pessel

Senin, 25 Juli 2022 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Kodim 0311/Pessel Letnan Kolonel Infanteri Moch Suherly saat menyantap makanan sesuai penamaan jagung di Koto Berapak, Kecamatan Bayang, Senin (25/7).

Komandan Kodim 0311/Pessel Letnan Kolonel Infanteri Moch Suherly saat menyantap makanan sesuai penamaan jagung di Koto Berapak, Kecamatan Bayang, Senin (25/7).

Bandasapuluah.com – Komandan Kodim (Dandim) 0311/Pesisir Selatan Letnan Kolonel Inf Moch Suherly mengungkapkan perihal kuliner terenak khas daerah tersebut yang pernah ia santap.

Ia tak bisa memungkiri keenakan masakan Minang, khususnya dari Pesisir Selatan. “Saya akui, masakan di sini enak-enak, kalau tidak hati-hati, kolesterol bisa tinggi,” katanya.

Pria kelahiran Bandung itupun terus memuji keenakan masakan di Pesisir Selatan. Ketika ditanya tentang masakan terenak yang pernah disantap, sang Dandim pun memberikan jawaban.

Moch Suherly menjawab apa masakan terenak di Pessel versi dirinya. Ia menyebut Rendang Lokan khas Inderapura serta samba Mungkuih khas Balaisalasa.

“Masakan terenak yang saya cicipi itu Rendang Lokan dari Inderapura dan sambal Mungkuih yang di Balaisalasa,” kata Suherly kepada bandasapuluah.com disela-sela penanaman jagung di Nagari Koto Berapak, Kecamatan Bayang, Senin (25/7).

Baca Juga :  Mengenal Lebih Dekat Tan Sri Dano, Panglima dan Ulama Penakluk Rupit yang Disebut Controleur Balaiselasa, J.C. van Eerde

Dandim menambahkan, masakan khas Pessel itu lebih nikmat lagi bila disantap di tengah hamparan sawah yang membentang atau di alam terbuka. Apalagi, katanya, alam Pesisir Selatan masih sangat asri dan hawa sejuk, sehingga menambah selera untuk menyantapnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan
Mediasi Gagal, Perselisihan Utang di Batang Kapas Pessel Mengarah ke Jalur Hukum
Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi
Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan
Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas
Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto
Muara Surantih Terancam Dangkal, Nelayan dan Warga Minta Normalisasi Sungai
Tempat Karaoke di Batang Kapas Ditertibkan Tim Gabungan, Pemandu 16 Tahun Ikut Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 07:37 WIB

Apresiasi Kinerja Kejari Pessel, Vega Handayani Desak Penahanan Tersangka Korupsi di Sungai Nyalo Segera Dilakukan

Jumat, 25 April 2025 - 13:29 WIB

Kejari Pessel Tetapkan Mantan Wali Nagari Sungai Nyalo Batang Kapas Tersangka Korupsi

Rabu, 23 April 2025 - 23:34 WIB

Warga Singkulan Sutera Laporkan Pembakar Hutan Adat ke Polres Pesisir Selatan

Selasa, 22 April 2025 - 00:05 WIB

Halal Bihalal HKS, Burmalis Ilyas Dorong Anak Salido Bangun Jejaring Global dan Jaga Identitas

Selasa, 15 April 2025 - 12:05 WIB

Jadi Pembicara di Rapat Paripurna HUT Pessel ke-77, Ini Profil Lengkap Prof Deendarlianto

Berita Terbaru

error: Content is protected !!