Selama 2021, 617 Kali Gempa Getarkan Sumbar

Selasa, 4 Januari 2022 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Gempa Bumi

Ilustrasi Gempa Bumi

Bandasapuluah.com – Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Padang Panjang mencatat selama tahun 2021, 617 kali gempa menggetarkan Provinsi Sumatera Barat (Sumbar). Aktifitas gempa tersebut terjadi dengan berbagai magnitudo dan kedalaman.

Hal itu disampaikan BMKG Padang Panjang lewat fanspage facebooknya @BMKGPadangPanjang, Senin (3/1).

Dalam catatan BMKG Padang Panjang, frekuensi gempa terbanyak terjadi pada bulan November 2021 dengan 147 kejadian. Seterusnya pada Mei 2021 sebanyak 130 kejadian.

Baca Juga :  Mahyeldi Melakukan Penyegaran, Mutasi Pejabat Sumbar Madani

Sedangkan frekuensi gempa bumi terkecil terjadi pada bulan Mei dan Januari 2021 dengan 22 dan 21 kejadian.

Dalam infografis yang bertajuk”Kaleidoskop Gempa Bumi Sumatera Barat dan sekitarnya tahun 2021 tersebut, 617 kali gempa yang mengguncang Sumbar, 35 diantaranya merupakan gempa bumi dirasakan.

Baca Juga :  Seorang Remaja Hanyut saat Mandi-Mandi di Kambang Utara

Magnitudo terbesar berada di angka 5,7 M dan terkecil diangka 1,5. Sedangkan kedalaman terbesar 580 kilometer dan kedalaman terkecil 1 kilometer.

Halaman Selanjutnya: Dua Kejadian Dikategorikan Gempa Bumi Merusak

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem
Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:43 WIB

Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan

Berita Terbaru

Entertainment

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Jumat, 7 Mar 2025 - 21:16 WIB

error: Content is protected !!