Ini Program Kerja Mahyeldi-Audy dalam 100 Hari Kedepan

Kamis, 25 Februari 2021 - 09:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahyeldi Ansharullah dan Audy Joinaldy resmi dilantik menjadi gubernur dan wakil gubernur Sumatera Barat oleh Presiden RI Joko Widodo, di Istana Negara Jakarta, Kamis (25/2/2021).

Mahyeldi Ansharullah dan Audy Joinaldy akan memimpin Sumatera Barat selama 3,5 tahun kedepan.

Pelantikan di masa pandemi Covid-19 ini berbeda, dimana kehadirannya terbatas hanya di hadiri oleh Wakil Ketua DPRD Sumbar, Pj.Gubernur dan juga keluarga inti isteri dan anak melalui sejumlah protokol kesehatan secara ketat.

Baca Juga :  Pantai Paku Pessel Tergerus Abrasi, Lapak Warga Digeser Tiap Tahun

Dalam pernyataan pers, Mahyeldi menyampaikan dalam 100 hari kerja sesuai komitmen dalam kampanye akan memprioritaskan RPJMD Sumbar 2021-2024, penanganan Covid-19 dan penguatan perekonomian masyarakat serta mempermudah modal bagi UMKM yang diperkirakan sebanyak 590 ribu.

“Hal ini kami lakukan guna melakukan sejumlah perkembangan di berbagai sektor seperti pertanian, peternakan, perikanan, hingga kelautan dan bidang lain dalam mempercepat pembangunan dan mensejajterakan masyarakat Sumbar,” kata Mahyeldi di Istana Negara, Kamis (25/2/2021).

Baca Juga :  Gubernur Sumbar Resmi Buka MTQ XL-2023 Tingkat Sumbar di Solok Selatan

Pasangan yang diusung PKS-PPP ini pun akan tetap membawa kearifan lokal Minang dengan meningkatkan pariwisata dan pendidikan yang sudah dituangkan dalam RPJMN Sumatera Barat dan RPJMN nasional.

“Mudah-mudahan dukungan dari Bapak Presiden dan juga jajaran Kementerian dan lembaga, DPR RI, DPRD dan seluruh masyarakat Sumbar, bisa menjalan amanah dengan baik yang tetah diberikan pada kami,” ucapnya.

Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satgas PKH Segel 1.200 Ha Sawit Ilegal Milik PT SJAL di Pessel, Incasi Raya Grup juga Disorot
Jelang Libur Lebaran 2025, Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Kawasan Carocok Painan
Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025
Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi
Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama
Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 15:00 WIB

Satgas PKH Segel 1.200 Ha Sawit Ilegal Milik PT SJAL di Pessel, Incasi Raya Grup juga Disorot

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:15 WIB

Jelang Libur Lebaran 2025, Satpol PP Pessel Tertibkan PKL di Kawasan Carocok Painan

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:11 WIB

Siap Amankan Lebaran, Polres Pessel Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Singgalang 2025

Senin, 17 Maret 2025 - 17:37 WIB

Simpan 3 Paket Sabu dalam Bantal, Seorang Buruh Nelayan di Pesisir Selatan Dibekuk Polisi

Senin, 17 Maret 2025 - 05:24 WIB

Rajut Kebersamaan di Bulan Penuh Berkah, Relawan Sejati HJ-RI Tapan Gelar Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru

error: Content is protected !!