Ini Arti Lambang Daerah Pesisir Selatan

Sabtu, 2 Januari 2021 - 21:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesisir Selatan memiliki lambang daerah berbentuk perisai segi empat yang didalamnya terdapat rangkiang bergonjong dua berbentuk sebagian bundaran bujur telur dan kata “Pesisir Selatan”. Sekaligus tiga buah tali rabab yang tegak lurus ditengah-tengah.

Berdasarkan Perda nomor 09 Tahun 1974 tertanggal 3 Desember 1974, Warna dasar lukisan dan gambar lambang daerah Pesisir Selatan adalah sebagai berikut:

  • Oranye, warna dasar perisai segi empat.
  • Merah, warna kata-kata “Pesisir Selatan”.
  • Biru, warna lautan.
  • Hijau, warna dasar kata-kata “Pesisir Selatan ” dan warna tepi atau garis pinggir rangkiang (lumbuang padi)
  • Hitam, warna atap rangkiang (lumbuang padi) dan warna tali rabab.
  • Kuning emas, dinding rangkiang (lumbuang padi)
Baca Juga :  Setelah Didemo Warga, Bagaimana Nasib Camat Lengayang Sekarang?

Dimana Bentuk lukisan dan wama-wama dalam lambang daerah tersebut bermaksud sebagai berikut:

1. Arti Bentuk:
Bentuk perisai segi empat, melambangkan bahwa Kabupaten Pesisir Selatan adalah Daerah Otonorni dalam Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berlandaskan Pancasila dan UUD 1945.

2. Arti Gambar/Lukisan

  • Rangkiang (lumbung padi) melukiskan kehidupan ekonomi utama rakyat Pesisir Selatan yaitu bertani (dari padi)
  • Atap rangkiang (lumbung padi) yang melengkung bagai tanduk kerbau dan meruncing/menjulang ke atas, merupakan gaya sendi bangunan khas Pesisir Selatan yang melambangkan sosial masyarakatnya yang dinamis, bekerja/berbuat. bercita-cita luhur untuk kebahagiaan bersama dan hidup beragama.
  • Tali rabab yang menunjukan sesuatu kebudayaan yang khas yang hidup dalam rakyat daerah Pesisir Selatan.
  • Dinding rangkiang (lumbung padi) yang melukiskan rakyat daerah pesisir selatan memiliki kebutuhan hidup beradat ist’adat.
  • Sebahagian bundaran bujur telur yang melukiskan rakyat daerah Pesisir Selatan mempunyai daerah lautan dan daerah yang membujur dari utara ke selatan.
Baca Juga :  Diguyur Hujan Lebat, Seratusan Rumah di 2 Nagari di Pesisir Selatan Terendam Banjir

3. Arti Warna:
Warna dalam lambang daerah ini berarti / bermakna

  • Putih berarti suci
  • Merah berarti berani
  • Oranye berarti persatuan yang abadi
  • Biru. berarti kedamaian jiwa
  • Hijau berarti masa depan yang baik
  • Hitam.berarti tahan uji / abadi
  • Kuning emas berarti agung
Follow WhatsApp Channel Bandasapuluah.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat
2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat
Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera
Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan
PERTI Tegaskan Sikap Ikuti Keputusan Sidang Isbat Penentuan Awal Ramadhan
Komisi VIII DPR RI Tinjau Persiapan Haji di Embarkasi Padang, Lisda Hendrajoni Tekankan Evaluasi Sistem
Wujudkan Program Nagari Pandai, Wabup Risnaldi Tinjau Sekolah Terpencil di Bayang Utara

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:46 WIB

Nelayan yang Hilang di Perairan Pulau Marak Tarusan Berhasil Ditemukan Selamat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 01:47 WIB

2 Nelayan Terjebak Badai di Perairan Pulau Marak Tarusan, Satu Orang Selamat

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:36 WIB

Resmi Jabat Ketua TP-PKK Pessel, Lisda Hendrajoni Prioritaskan Kesejahteraan Keluarga

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:49 WIB

Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Pessel Razia Kendaraan di Depan Polsek Sutera

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:43 WIB

Pantau Pasar Murah, Hendrajoni Pastikan Sembako Terjangkau Selama Ramadan

Berita Terbaru

Entertainment

Toxic Relationship, Aisyah Aqilah Diminta Jauhi Aliando Syarief

Jumat, 7 Mar 2025 - 21:16 WIB

error: Content is protected !!